LIPUTAN KHUSUS EDISI FEBRUARI 2024

BERBAGI BERSAMA MAHASISWA PPG UNHALU

Mahasiswa PPG dalam jabatan rayon Unhalu 2024 telah lama berlangsung di SMPN 17 Kendari. Saat ini para calon guru ini telah mamsuki tahap kedua. Persiapan masuk dalam kelas untuk melakukan aksi nyata diaali dengan observasi dan wawancara. Salah satunya melalui tanya jawan seputar pembelajaran berdiferensiasi. Praktik baik yang telah dilakukan dipaparkan pada 16 orang peserta tahun ini.


Ruang UKS dijadikan tempat berbagai bagi Suhardin dengan dua angkatan yang memilih sekolah ini untuk praktik mengajar. Selain konsep ada realisasi pembelajaran yang telah dilakukan dibagi. Cerita pengalaman ini menjadi bahan diskusi yang panjang hingga pukul 12.30 Wita hari itu. Setelah paparan dan diskusi dilakukan, seluruh mahasiswa melakukan sesi foto bersama di halaman sekolah