Hai! Selamat datang di Pre-Activity 4 dari Strategic Business Solution Program.
Pada pre-activity 4 ini, kita mempelajari 1 kasus yang menggunakan langkah-langkah EMTK untuk mendapatkan solusi masalah.
Silahkan memulai!
Berikut Anda akan menyaksikan video tentang satu toko swalayan "Store 334" yang memiliki beberapa masalah yang mengakibatkan kinerja keuangannya buruk.
Silahkan perhatikan apa saja yang dilakukan oleh manager dan pegawai Store 334 sehingga berhasil meningkatkan kinerja Store 334.
Apa yang menjadi store Key Performance Indicator (KPI) dari Store 334?
Jawaban : Pertumbuhan income 10% tiap tahun
Apa yang menjadi Business Wildly Important Goals (WIG) dari Store 334?
Jawaban : Setiap departemen memiliki lima hal terpenting terkait kondisi toko untuk diukur, dan dicatat di scoreboard
Ada Department apa saja di Store 334?
Grocery
Bakery
Meat
Produce
Pharmacy
Khusus di Departement Bakery, apa yang menjadi Business Process Lead Measure?
Jawaban : create a cadence of accountability
Apa dilakukan oleh Jim untuk mengatasi masalah tersebut (Encounter Problem) ?
Membuat tim bersama dengan asisten manajer dan kepala departemen
Mengumpulkan data-data dari asisten manajer dan kepala departemen
Membuat Widly Important Goal
Membuat Lead Measure
Membuat Kompetisi antar departemen
Membuat Score Board di setiap departemen
Bertanya 1 masalah penting yang terjadi ke tim
Apa dilakukan oleh Jim untuk menentukan akar masalah (Measure & Analyze AS-IS)?
Membuat tim bersama dengan asisten manajer dan kepala departemen
Mengumpulkan data-data dari asisten manajer dan kepala departemen
Membuat Widly Important Goal
Membuat Lead Measure
Membuat Kompetisi antar departemen
Membuat Score Board di setiap departemen
Bertanya 1 masalah penting yang terjadi ke tim
Apa dilakukan oleh Jim dalam memilih solusi terbaik (To-be Analysis)?
Membuat tim bersama dengan asisten manajer dan kepala departemen
Mengumpulkan data-data dari asisten manajer dan kepala departemen
Membuat Widly Important Goal
Membuat Lead Measure
Membuat Kompetisi antar departemen
Membuat Score Board di setiap departemen
Bertanya 1 masalah penting yang terjadi ke tim
Apa dilakukan oleh Jim untuk memonitor kemajuan kinerja dan mengantisipasi masalah yang mungkin terjadi (Keep-Up the i2)?
Membuat tim bersama dengan asisten manajer dan kepala departemen
Mengumpulkan data-data dari asisten manajer dan kepala departemen
Membuat Widly Important Goal
Membuat Lead Measure
Membuat Kompetisi antar departemen
Membuat Score Board di setiap departemen
Bertanya 1 masalah penting yang terjadi ke tim
Hal penting apa yang anda dapatkan dari video tersebut dan ingin diimplementasikan?
Jawaban : Membagi pekerjaan dalam skala prioritas kemudian fokus mengerjakannya
Yuuk skarang kita dengar arahan manajemen yaitu dari Ibu Yuslinda Nasution selaku Direktur Utama Solution di Pre Activity 5 brikut :