Pertemuan 2
C. Peran walisanga terhadap peradaban Indonesia
D. Teladan Spiritual dan Intelektual
C. Peran walisanga terhadap peradaban Indonesia
D. Teladan Spiritual dan Intelektual
Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh
Selamat datang dan belajar kembali anak anak ....
Semoga kita semua dalam keadaan sehat wal afiat Aamiin YRA
Pada pertemuan 2 ini kalian akan mempelajari Sejarah Kebudayaan Islam
BAB 2 : PERAN WALISANGA DALAM PENYEBARAN ISLAM DI INDONESIA
Sub bab : C. Peran walisanga terhadap peradaban Indonesia
D. Teladan Spiritual dan Intelektual
Sebelum kalian mempelajari materi pelajaran awali pembelajaran dengan Do'a dan membaca Basmallah
Bismillahirrahmanirrahim
E-PRESENSI Mapel SKI Kelas XII : KLIK DI SINI !
Kompetensi Dasar :
3.4. Menganalisis biografi Walisanga dan perannya dalam mengembangkan Islam di Indonesia
4.3. Menyajikan analisis strategi dakwah yang dikembangkan oleh Walisanga dan implementasinya pada konteks kekinian di Indonesia
Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu memahami nilai semangat berdakwah yang dilakukan para Walisanga.
2. Peserta didik mampu mengamalkan sikap kerja keras, jujur dan tanggung jawab dalam mengajak kebaikan.
3. Peserta didik mampu menganalisis biografi Walisanga dan perannya dalam mengembangkan Islam di Indonesia.
4. Perserta didik mampu membuat analisis strategi dakwah yang dikembangkan oleh Walisanga dan implementasinya pada konteks kekinian di Indonesia.
Baca dan Pelajari Materi Pertemuan 2 dalam slide berikut ini :
C. Peran walisanga terhadap peradaban Indonesia
D. Teladan Spiritual dan Intelektual
TUGAS PERTEMUAN 2 :
Setelah membaca dan mempelajari Materi Pertemuan 2 kerjakan tugas dengan cara : KLIK DI SINI !
PERHATIAN !!!
Anak anak untuk pertemuan yang akan datang ( Pekan Depan ) saya adakan "PENILAIAN HARIAN 1"
Materi BAB 1 dan BAB 2