D. Representasi Data Komputer

Komputer menggunakan sistem biner hingga semua bilangan yang disimpan dalam memori menggunakan data biner. Dalam bahasa komputer sistem biner, semua huruf/karakter direpresentasikan dengan bialngan 0 dan q. Selain data biner, ada beberapa sistem bilangan yang dikenal, seperti sistem desimal, oktal, dan heksadesimal.

2. BCD (BInary Coded Decimal) adalah sistem perkodean bilangan desimal yang metodenya mirip dengan bilangan biner biasa.