ASAL-USUL ANAK

Perkara Asal-Usul Anak adalah perkara yang berkaitan dengan silsilah anak dalam keluarga yang terjadi karena hubungan biologis antara seorang pria dan wanita. Asal usul anak merupakan dasar untuk menentukan kemahraman dengan ayahnya.Â