Tahun 2026
Kunjungan Bupati Kulon Progo dan Penandatanganan Testimoni
Pada Senin, 5 Januari 2026, Bupati Kulon Progo, Dr. R. Agung Setyawan, S.T., M.Sc., M.M., hadir di SMA Pengasih sebagai Pembina Upacara. Bupati Kulon Progo hadir bersama jajaran Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Kabupaten Kulon Progo...
Penyerahan Penghargaan Lomba Bulan Bahasa dan Sastra Tahun 2025
Dalam rangka merayakan Bulan Bahasa tahun 2025, Perpustakaan Pustaka Ananta Loka dengan semangat tinggi dan penuh dedikasi mengadakan sebuah kegiatan istimewa berupa Lomba Membaca Geguritan dan Puisi. Kegiatan tersebut akan...
Tahun 2025
Lomba Baca Geguritan dan Baca Puisi : Gebyar Bulan Bahasa dan Sastra 2025
Dalam rangka memperingati Bulan Bahasa dan Sastra 2025, Perpustakaan Pustaka Ananta Loka SMAN 1 Pengasih menggelar serangkaian lomba yang bertujuan untuk menumbuhkan kecintaan siswa terhadap bahasa dan sastra Indonesia, termasuk kekayaan sastra daerah.
Naufal Rasyid Dewantara Raih Juara II Lomba Esai di UNDIP
Dalam rangka merayakan Hari Maritim Nasional, Himpunan Mahasiswa Teknik Kapal Universitas Diponegoro menggelar acara Semarak Karya tahun 2025 dengan tema “Menjaga Samudra, Merajut Masa ...
Naufal Rasyid Dewantara Raih Juara II Lomba Menulis Esai di UII
Pada ajang FTI Fest 2025 yang diadakan oleh Universitas Islam Indonesia (UII), Naufal Rasyid Dewantara, siswa SMAN 1 Pengasih kelas XII A1 meraih prestasi luar biasa dengan mendapatkan posisi Juara 2 dalam Lomba ...
Pada hari Senin (4/8/2025), Wakil Kepala Sekolah bag Kurikulum, Eni Yuniarti, S.Sos., M.Pd menyerahkan penghargaan kepada guru dan karyawan yang berpartisipasi dalam Menulis Kisah Inspiratif dalam Festival Literasi Kulon Progo Tahun 2025.
Pada hari Senin (4/8/2025), Kepala Sekolah SMAN 1 Pengasih, Eko Mulyadi, S.Si.,M.Si memberikan penghargaan kepada siswa-siswi yang menjadi 50 peserta peringkat teratas dalam Lomba Resensi Berbasis Koleksi
Kegiatan peminjaman buku paket pelajaran telah dilaksanakan oleh Perpustakaan Pustaka Ananta Loka SMAN 1 Pengasih. Pembagian buku dilakukan secara bertahap dari kelas X, XI, dan XII. Pembagian...
Pada Hari Senin, 17 Februari 2025 telah dilaksanakan Program Literasi Terapan Ananta Loka Membaca dan Berkarya. Kegiatan ini dilakukan di tengah-tengah kegiatan Dasawisma yang bertempat di Karangtengah ...
Dalam rangka mengembangkan minat dan bakat peserta didik dan memperingati Bulan Bahasa Tahun 2024, SMA N 1 Pengasih mengadakan berbagai jenis lomba. Kegiatan kali ini ...
Di dunia pendidikan, penguasaan literasi tumbuh tidak hanya sebagai kemampuan dasar, melainkan juga sebagai dasar bagi integritas, inovasi, dan daya saing peserta didik di zaman digital ini. Penghargaan yang diberikan kepada siswa, pengajar maupun masyarakat sekolah ...
Tahun 2024
Dalam rangka memperingati Bulan Bahasa tahun 2024 perpustakaan Pustaka Ananta Loka SMAN 1 Pengasih menyelenggarakan lomba literasi, Bahasa dan Seni. Sebagai bagian dari upaya meningkatkan mutu ...
Pada hari Minggu 22 Desember 2024 Perpustakaan Pustaka Ananta Loka kembali hadir di tengah-tengah masyarakat. Perpustakaan Pustaka Ananta Loka ...
Studi Tiru sekarang ini sering dilakukan baik di lingkungan lembaga wilayah atau propinsi atau lintas propinsi. Tujuan dari Studi Tiru diharapkan dapat membawa manfaat, meningkatkan sinergi dan membangun kerjasama...
Pada hari selasa, 7 Mei 2024, perpustakaan Pustaka Ananta Loka SMAN 1 Pengasih mendapat kunjungan dari SMPN 1 Temon. Seperti halnya kunjungan-kunjungan sebelumnya, tujuan dari kunjungan ini adalah dalam rangka persiapan akreditasi perpustakaan....
SMAN 1 Pengasih merupakan sekolah Pendidikan menengah atas yang berdiri sejak tahun 1991. SMAN 1 Pengasih memiliki merupakan sekolah yang berbudaya literasi. Mulai dari siswa, guru dan karyawan)...
Pada hari Senin 18 November 2024 dan Selasa 19 November 2024 Perpustakaan Pustaka Ananta Loka SMAN 1 Pengasih mengadakan layanan literasi masyarakat SMAPTA Mobile Learning Facility Ananta Loka Library di SDN Margosari dan SMPN 1 Pengasih. ...
Pada hari Senin 18 November 2024, Dalam rangka meningkatkan budaya baca peserta didik perpustakaan Pustaka Ananta Loka SMAN 1 Pengasih memberikan penghargaan kepada pemustaka yang aktif di perpustakaan dengan kategori pengunjung teraktif, peminjam teraktif dan pembaca terbaik. ....
Pada hari rabu tanggal, 18 September 2024 SMAN 1 Pengasih melaksanakan kunjungan di DPAD DIY. Kunjungan ini dalam rangka ikut memeriahkan hari literasi International tahun 2024....
Pada hari senin, 29 April 2024 Perpustakaan Pustaka Ananta Loka SMAN 1 Pengasih kembali mendapatkan kunjungan dari SMK Muhammadiyah 1 Temon Kulon Progo dengan jumlah peserta 16 Orang....
Tahun 2023
Mengoptimalkan fungsi dan peran perpustakaan merupakan salah satu tujuan dari perpustakaan Pustaka Ananta Loka SMA N 1 Pengasih...
Gerakan kampanye menggelorakan minat baca kepada masyarakat tak henti selalu dilakukan oleh perpustakaan...
Dalam rangka meningkatkan minat dan budaya membaca, perpustakaan pustaka Ananta Loka SMAN 1 Pengasih menyelenggarakan kegiatan Gemar membaca. Pada kesempatan....
Menjadikan warga sekolah yang literat, berbudaya literasi tinggi adalah salah satu visi dan Misi Perpustakaan Ananta Loka SMA N 1 Pengasih ...
Menjadikan warga sekolah yang literat, berbudaya literasi tinggi adalah salah satu visi dan Misi Perpustakaan Ananta Loka SMA N 1 Pengasih ...
Pada hari sabtu tanggal 23 Desember 2023 Perpustakaan Pustaka Ananta Loka SMAN 1 Pengasih melaksanakan re-akreditasi perpustakaan nasional RI. Kegiatan ini merupakan akreditasi yang kedua setelah 4 tahun yang lalu melaksanakan akreditasi yang pertama kali...
Tahun 2022
Dalam rangka meningkatkan pelayanan prima bagi pemustakanya, perpustakaan....
Pada hari Rabu, 10 Agustus 2022 Dinas Perpustakaan dan Arsip Kabupaten Kulon Progo menyelenggarakan kegiatan Bedah Buku ...
Read More
Pada hari Jum’at, 5 Agustus 2022 Perwakilan siswa kelas X yang berjumlah kurang lebih 30 orang mengikuti kegitatan Sosialisasi iKulonProgo yang diselenggarakan oleh ....
Meningkatkan Budaya literasi harus secara terus menerus dilakukan. Dalam rangka meningkatkan budaya literasi ....
Bulan Bahasa merupakan salah satu hari nasional di Indonesia. Sekolah sebagai lembaga pendidikan yang senantiasa berupaya untuk meningkatkan mutu pendidikan baik akademik maupun non akademik ...
Perpustakaan merupakan salah satu fasilitas yang dimilki oleh sekolah. Dalam rangka mengoptimalkan fungsinya perpustakaan ...
Pada hari kamis, 8 Desember 2022 SMA N 1 Pengasih mengadakan Workshop Perpustakaan dengan Tema “Manajemen Sumber Daya....
Tahun 2021
Layanan pemustaka merupakan salah satu bagian dari kegiatan perpustakaan....
Transaksi buku berupa peminjaman buku baru dan pengembalian buku lama merupakan salah satu kegiatan penting yang selalu diadakan setahun sekali di awal ....
Layanan pemustaka merupakan salah satu bagian dari kegiatan perpustakaan. Fungsi perpustakaan sebagai sumber informasi harus senantiasa berupaya agar dapat memberikan pelalayanan yang prima ...
Tahun 2020
Membaca memberikan peran yang sangat penting dalam mencetak generasi-generasi penerus ...
Pada awal tahun 2020 ini, kondisi sosial masyarakat dunia tengah diuji. Merebaknya....
Tahun 2019
Dalam rangka menggelorakan budaya literasi di masyarakat khususnya wilayah Kulon Progo...
Sebagai upaya meningkatkan mutu dan kualitas peserta didik dalam berbudaya literasi ...