Menurut gagasan Ki Hajar Dewantara adalah Anak lahir dengan kekuatan kodrat yang masih samar-samar, maka guru dapat menuntun untuk segala kekuatan kodrat yang dimiliki anak agar ia mampu mencapai keselamatan dan kebahagiaan yang setinggi-tingginya dan mampu mewujudkan tujuan pendidikan dari pemikiran Ki Hajar Dewantara.

Tujuan Pendidikan adalah memerdekakan manusia yaitu selamat raganya dan selamat jiwanya. Pendidikan menjadi tuntunan agar manusia bisa selamat dan bahagia