Kuliah

Pengukuran Cardio Thorax Rasio (CTR)

Pengukuran Cardio Thorax Rasio (CTR)

untuk menentukan kardio megali

Sebagai pelaksanaan tridarma perguruan tinggi adalah pendidikan dan pengajaran, pada page ini saudara dapat mendapatkan materi-materi perkuliahan dibawah ini:

berfokus kepada pemberian asuhan keperawatan pada klien dewasa yang mengalami masalah pada sistem organ (struktur atau fungsi/anatomi dan fisiologi). --> Sistem Persyarafan, Sistem Pernafasan, Sistem Kardiovaskuler, Sistem Pencernaan, sistem perkemihan, Sistem Endokrin, Sistem muskuloskeletal, sistem penginderaan, sistem imunohematologi, sistem integumen.

Beberama materi perkuliahan bisa dilihat di link dibawah ini

Asuhan Keperawatan pada Klien dengan:

  1. Acut Renal Failure Map

  2. Kanker Kolorektal

  3. Steven Johnson Syndrome

  4. daftar diagnosis keperawatan berdasarkan Standar Diagnosis Keperawatan Indonesia (SDKI)

materi kuliah KMB lainnya di page Keperawatan medikal bedah

Komunikasi berasal dari kata Latin Communicare – communicatio dan Communis yang berarti sama atau menjadikan milik bersama. Jadi kalau kita berkomunikasi dengan orang lain, berarti kita berusaha agar apa yang kita sampaikan kepada orang lain tersebut menjadi miliknya

bahan ajar dan materi kuliah dapat dilihat dan diunduh di masing masing page disamping