UPTD SMP NEGERI 2 PLEREd
Jl. Pangkalan Ds. Palinggihan Kec. Plered Kab. Purwakarta Kode Pos 41162 Tlp (0264) 8280130 Email smpnduaplered@yahoo.co.idÂ
Jl. Pangkalan Ds. Palinggihan Kec. Plered Kab. Purwakarta Kode Pos 41162 Tlp (0264) 8280130 Email smpnduaplered@yahoo.co.idÂ
Menu
Akademik
Perpustakaan Digital
Media Sosial
Selamat Datang di Website Resmi UPTD SMPN 2 Plered
Kami hadir sebagai lembaga pendidikan yang berkomitmen membentuk generasi yang unggul, berkarakter, dan berdaya saing global serta berlandaskan nilai-nilai kebangsaan. Kami percaya bahwa setiap siswa adalah individu unik yang memiliki potensi luar biasa. Melalui pendidikan yang inklusif, berbasis karakter, dan penguatan kompetensi, kami mendukung siswa untuk tumbuh menjadi generasi yang berprestasi, kreatif, dan berjiwa sosial.Â
Website ini menyediakan berbagai informasi penting tentang sekolah kami, mulai dari program unggulan, kegiatan siswa, hingga capaian prestasi akademik dan non-akademik. Dengan dukungan pendidik yang berdedikasi dan kurikulum yang relevan, kami berusaha memberikan pengalaman belajar terbaik bagi seluruh siswa.
Terima kasih telah mengunjungi website kami. Mari bersama menciptakan masa depan yang cerah dengan pendidikan yang berkualitas di UPTD SMPN 2 Plered.
Produk TdBA UPTD SMPN 2 Plered
Berita Terbaru
Kegiatan Rebo Maneuh di Sunda pada Rabu, 8 Oktober 2025, di UPTD SMPN 2 Plered berlangsung meriah dan penuh semangat kebersamaan.Â
Kegiatan Salasa Mapag Buana pada Selasa, 7 Oktober 2025, kembali berlangsung dengan penuh semangat.Â
Hari ini, kita rayakan dedikasi dan ketulusan para pendidik yang terus menyalakan cahaya ilmu di setiap langkah.
Senin, 29 September 2025, SMPN 2 Plered kembali melaksanakan kegiatan rutin Senen Ajeg Nusantara.UPTD SMPN 2 Plered kembali menorehkan prestasi yang membanggakan.
UPTD SMPN 2 Plered kembali menorehkan prestasi yang membanggakan.
Foto Terbaru
Selamat Ulang Tahun kepada Ibu Ica Ayu, S.Pd.
Selamat Ulang Tahun kepada Ibu Juariah, S.Pd.
Selamat Ulang Tahun kepada Bapak Idris Komarudin.
Selamat Ulang Tahun kepada Ibu Siti Rofi'a J, S.Pd.
Juara 2 Lomba Lari 400 Meter
Juara 3 Lomba Lari 100 Meter
Juara 1 School Site Terbaik
Juara 2 Guru Honorer Berdedikasi
Kebun dan sirup rosella
Taman Julang Ngapak
Taman Lorong Cinta
Taman Bunga Matahari
Video Terbaru
Jumlah Pengunjung Web