Olahraga

X IPA 5

TEKNIK DASAR SEPAK BOLA

Kalau ingin memainkan olahraga yang satu ini, sudah tentu dong kita harus memahami apa saja teknik dasar dalam permainannya. Nah untuk membantu kalian agar tidak bingung, kita simak video diatas yuk!


In frame: Teguh Adriansyah

SENAM INDONESIA SEHAT

Psstt! jangan rebahan aja, kita senam yuk untuk menyehatkan tubuh. Dilansir dari salah satu laman web google, Orang yang menjalani senam irama dapat meningkatkan kekuatan tubuh, fleksibilitas, keseimbangan, serta koordinasi yang dapat membantu membentuk postur yang benar. Selain itu juga dapat mengembangkan otot, dan meningkatkan fungsi motorik loh!


In frame: Arsyi fitriyani

PENCAK SILAT

Pencak silat atau dikenal silat adalah suatu seni bela diri tradisional Indonesia yang memperhatikan seni keindahan gerakan dalam setiap jurusnya. Tiap-tiap daerah di Indonesia mempunyai aliran pencak silat yang khas. Seni bela diri ini telah diakui oleh UNESCO sebagai warisan budaya Nusantara.

TEKNIK PASSING DALAM PERMAINAN BOLA BASKET

Bola basket adalah olahraga bola berkumpul menjadi kelompok yang terdiri atas dua tim beranggota masing-masing lima orang yang saling bertanding mencetak poin dengan memasukkan bola ke dalam keranjang lawan. Berikut beberapa teknik passing dalam permainan bola basket yang bisa digunakan