Peta Wilayah





.

PENTING !!!

Berikut ini adalah peta dasar untuk pembuatan peta kampung, dibuat dengan google my maps, menggunakan peta lampung tengah sebagai latar belakang, bentuknya sama untuk semua kampung, Garis batas peta ini referensi dari Google Maps, garis batas tersebut bisa diperbaiki setelah kampung melakukan pengeditan . Tujuan dari pembuata peta kampung adalah:

  1. Sebagai kelengkapan data

  2. Sebagai peta dasar untuk pembuatan peta-peta lainnya seperti: peta pembangunan, peta stunting, peta kemiskinan, dll

  3. Sebagai media transparansi penyelenggaraan pemerintahan kampung, melalui media peta ini data-data kampung yang bersifat umum bisa dimunculkan dan bisa diakses publik

  4. Peta dapat diubah dalam bentuk gambar dan dapat dipublikasikan secara online.

  5. Peta dapat dicetak dengan berbagai ukuran, dari kertas A4 s/d baleho 4X6 meter.

  6. Dan lain-lain.

Informasi selengkapnya hubungi Inovator Sipentama Dinas PMK Sdr. Tugiman Hp. 0823 8044 1969 WA 0852 1778 0615.

ttd

Tim Inovasi Sipentama

Lihat peta kampung yang sudah jadi untuk referensi