DAUN JARAK MERAH
Jarak merah (Jatropha gossypiifolia) adalah tanaman etnobotani yang dapat dijadikan sebagai sumber obat tradisional.
Selain itu, daun jarak juga dipercaya dapat membantu mengontrol kadar gula darah, memperbaiki fungsi organ hati, mengobati rasa sakit gigi, dan mengatasi masuk angin serta perut kembung. Daun jarak juga memiliki kandungan senyawa antioksidan, antiinflamasi, antimikroba, dan pelindung hati.