Setting Hotspot Wireless Mikrotik

Konfigurasi Dasar Mikrotik 

Langkah pertama, kalian bisa melakukan konfigurasi dasar pada mikrotik tersebut agar dapat terhubung dengan jaringan internet yaitu melakukan konfigurasi pada :

Setting IP Address Wireless

Konfigurasi Wireless Mikrotik

Pilih menu wireless seperti pada gambar dibawah 

Pilih interface wlan yang akan digunakan lalu enable dengan klik tombol ceklist (centang) seperti gambar dibawah 

Pada tab WiFi Interfaces silahkan double klik pada interface wlan1 

pilih tab Wireless 

Setting Hotspot

Pilih pada menu IP - Hotspot

Klik Hotspot Setup

Ikuti langkah-langkah seperti gambar dibawah

Buat User Profiles untuk membedakan login profile user umum dan user admin dengan urutan sebagai berikut:

Pilih tab Users untuk membuat akun hotspot