Guru Sakti
Kalau bukan sekarang, kapan lagi?
Ayo bergerak!!!
Kalau bukan sekarang, kapan lagi?
Ayo bergerak!!!
Budaya positif di lingkungan sekolah tidak dapat terwujud jika guru bergerak sendiri-sendiri. Untuk mewujudkannya, diperlukan kolaborasi yang baik antar warga sekolah. Sebelum berkolaborasi, alangkah baiknya menyatukan persepsi/paradigma tentang budaya positif. Maka dari itu, saya melakukan diseminasi budaya positif kepada rekan guru SD-SMPN Satu Atap Emboan
Membakar Semangat Komunitas Belajar di SMPN Satu Atap Emboan
Awalnya mulai dari diri. Di setiap kesempatan, saya mencoba melakukan aksi berbagi praktik baik maupun berbagi materi pelatihan yang saya dapatkan. Setelah mendapatkan sertifikat PMM, beberapa rekan guru menanyakan bagaimana caranya sebab aksi nyata mereka tidak lolos kurasi. Kemudian saya mendorong mereka untuk melakukan aksi diberbagai kesempatan. Sampai salah seorang guru mengatakan, "Bagaiamana kalau kita buat kesepakatan dalam sebulan harus bisa menyelesaikan satu pelatihan"
Membangun Pengalaman Pembelajaran dengan Teknologi
Pengalaman adalah guru terbaik.
Berbagi pengalaman akan membuat kita lebih bijak dan memperkaya orang lain ❤️
Menginspirasi melalui Kreasi
Kreasi adalah jembatan yang menghubungkan imajinasi dengan inspirasi. Ketika kita berbagi kreasi kita, kita membantu mencerahkan dunia dengan cahaya inspirasi
Semangat berkarya 🌟
Transformasi melalui kolaborasi
Melalui kolaborasi, guru dapat memanfaatkan berbagai perspektif dan pengalaman untuk menghasilkan ide-ide inovatif yang mendorong transformasi