Sebelum mempelajari lebih lanjut tentang distribusi peluang, terlebih dahulu akan dibahas tentang variabel acak.
Apa itu variabel acak? Perhatikan ilustrasi berikut ini.
Badan Pusat Statistik (BPS) bertanggung jawab untuk melaksanakan sensus penduduk. Sensus penduduk yang terakhir dilakukan adalah pada tahun 2020, dan yang berikutnya akan dilaksanakan pada tahun 2030.
Misalnya dari sensus penduduk diperoleh bahwa rata-rata keluarga di Indonesia memiliki 2 atau 3 anak. Lantas bagaimana cara menentukan peluang keluarga memiliki paling banyak banyak 2 anak jika satu keluarga dipilih secara acak saai ini? Dapatkah kita menentukan, sementara sensus berikutnya masih dilaksanakan tahun 2030? Jawabannya jelas bisa, dengan menggunakan konsep variabel acak yang akan kita bahas
Kegiatan Pembelajaran : Peserta didik dapat menyebutkan variabel acak diskrit dan kontinu dari suatu percobaan
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit
Asesmen Awal : https://nurinpercobaan.my.canva.site/soal-diskrit