VISI SMK AL A'LAA MADINATUL ALMUNAWAROH

“Memberikan kontribusi terhadap pemerintah dalam program Wajib Belajar 12 Tahun dengan menyediakan lembaga pendidikan gratis serta menghasilkan lulusan yang siap kerja dan berakhlakul karimah”


MISI SMK AL A'LAA MADINATUL ALMUNAWAROH

1. Menjadi penyedia layanan pendidikan gratis

2. Mencetak lulusan yang kompeten sesuai program keahliannya

3. Mencetak lulusan yang bisa bersaing dalam dunia usaha dan dunia industri

4. Mencetak lulusan yang adaptif dengan perkembangan zaman

5. Menjadi lembaga pendidikan berwawasan lingkungan Islami

6. Menjadikan lulusan yang displin, berkarakter, dan bertanggung jawab

7. Menjadikan lulusan yang memiliki akhlak terbaik

8. Memiliki sumber daya manusia yang profesional

9. Memberikan layanan yang terbaik terhadap siswa, guru, karyawan, orang tua siswa, masyarakat,

dan pemerintah