Jawaban untuk pertanyaan Umum:

"Apakah data pribadi saya dirahasiakan saat membuat aspirasi?"

Jawab : Jika ingin identitas dorahasiakan bisa diisi dengan nama anonim (nama samaran) dalam pengisian form aspirasi.

"Berapa lama aspirasi saya diproses?"

Jawab : Aspirasi anda akan diproses/dijawab maksimal dalam 2x24 jam.  

"Bagaimana kalau aspirasi mengandung hinaan, kata-kata kasar, sara dan lain-lain?"

Jawab : Admin akan menghapus aspirasi yang mengandung hinaan, kata-kata kasar, sara dan lain-lain yang mengandung kata hal yang tidak pantas.