Gedung ini semula dibangun untuk tempat misa umat, saat gedung gereja yang lama (gereja letter L/gereja kamar mandi) dibongkar. Penggagas pembangunan gedung ini ada Romo Ponticelli, CM yang memiliki pemikiran visioner.
Saat ini, Griya Agape digunakan oleh umat Paroki Langsep untuk berbagai macam kegiatan kategorial.
Masuk lewat pintu gerbang utama Jl. Anggur