PENERIMAAN SISWA BARU ONLINE

Selamat Datang di PPDB

SD Negeri Kanigoro 1 Ngablak

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab. Magelang Prov. Jawa Tengah

Situs ini dipersiapkan sebagai pengganti pusat informasi dan pengolahan seleksi data siswa peserta PPDB SD Negeri Kanigoro 1 Ngablak Kab. Magelang periode 2020 / 2021 secara online real time process untuk pelaksanaan PPDB Online

Sambutan

Assalamu’alaikum Wr. Wb. Konsisten memberikan pelayanan publik terbaik telah, sedang dan terus kita lakukan di SDN Kanigoro 1 Ngablak. Alhamdulillah, tahun ini kami dapat memberikan layanan PPDB online. Kami memberikan kepastian dan jaminan bahwa proses PPDB berjalan secara objektif, transparan, akuntabel dan tidak diskriminatif."Terima kasih" saya sampaikan atas peran aktif masyarakat membantu memajukan mutu pendidikan di Kabupaten Magelang.Wassalamu’alaikum Wr.Wb

Tata cara pendaftaran online calon peserta didik baru :

  1. Calon peserta didik baru mempersiapkan dokumen :

  • Foto Siswa (Foto lewat HP);

  • Akte Kelahiran atau surat keterangan lahir asli (scan/foto dengan telepon genggam);

  • Kartu keluarga asli (scan/foto dengan telepon genggam);

  • Surat Keterangan Telah Mengikuti Pendidikan Anak Usia Dini/TK (jika memiliki); (scan/foto dengan telepon genggam)

  1. Unggah semua dokumen dengan Klik Unggah Dokumen