Wisata Pulau Pangeran Desa Belibak dari Daerah Terluar dan Terindah di INDONESIA

SURGA YANG TERSEMBUNYI

Wisata Pulau Pangeran Desa Belibak

KOLAM RENANG

Kolam Renang Ramah anak adalalah salahsatu fasilitas taman bermain di Desa Wiasata Pulau Pangeran yang ramah anak hingga cocok buat liburan bersama keluarga.


CORAL REEF GARDEN

Coral reef garden adalah sebuah kegiatan upaya melesatarikan  ekosistem terumbu karang  dan memberi manfaat ekonomi melalui kegiatan perikanan dan pariwisata, serta pendidikan dan penelitian.

AGROWISATA

Agrowisata adalah aktivitas wisata yang melibatkan penggunaan lahan pertanian atau fasilitas terkait yang menjadi daya tarik bagi wisatawan 

JONGKONG & LOPEK

Merupakan Tranportasi Tradisional yang digunakan untuk Menyeberangi Lautan ke Pulau-pulau Seberang

GERBANG TANJAK

Gerbang tanjak ini bagian untuk  melestarikan budaya Desa belibak. “Tanjak ini salah satu identitas budaya Belibak yang dibuat dari kain songket dan dipakai di kepala,"


TAMAN BERMAIN

Ruang Bermain Anak sebagai tempat dan/atau wadah yang mengakomodasi kegiatan anak bermain dengan aman dan nyaman, terlindungi dari kekerasan, dan hal-hal lain yang membahayakan, tidak dalam situasi dan kondisi diskriminatif, demi keberlangsungan tumbuh kembang anak secara optimal dan menyeluruh, baik fisik, spiritual, intelektual, sosial, moral, mental, emosional, dan pengembangan bahasa. Dibangun dan dikembangkan di lingkungan alami dan lingkungan buatan dilokasi Desa Disata Pulau Pangeran.


HOMESTAY

Tersedia beberapa kamar tidur, Dilengkapi Air Conditioner (AC), Kamar, TV, Disediakan kitchen set dan dispenser, Konektivitas yang memadai (Wi-fi area), Ruang Keluarga dan Area Outdoor


BALAI BERSIMPUH

BALAI BERSIMPUH adalah Bangunan yang dibuat sebagai tempat edukasi di desa Belibak.

GAZEBO

Gazebo diletakkan di pinggir pantai sebagai tempat berteduh, atau untuk minum-minum di pagi atau sore hari, serta Gazebo dapat dimanfaatkan untuk berbagai literasi informasi di ruang outdoor


SEPEDA AIR

DIVING

DESA WISATA PULAU PANGERAN

 

Hubungi kami 

desa.wisata.pulau.pangeran@gmail.com

 WA 0815 7477 5801