Benkyoukai adalah salah satu kegiatan rutin yang dilaksanakan oleh ekstrakurikuler dalam melatih seluruh anggota mempelajari bahasa Jepang. Kegiatan ini memiliki beberapa tahapan, diantaranya adalah
Menulis huruf hiragana dan katakana.
Berlatih membuat kalimat dalam bahasa Jepang.
Berlatih membuat percakapan sederhana dalam bahasa Jepang.
Berlatih memahami percakapan berbahasa Jepang melalui Choukai (mendengarkan)