Produk Agrokomplek

POCNASA Kemasan 3 Liter (NSB)

POC NASA, formula yang dirancang secara khusus terutama untuk mencukupi kebutuhan nutrisi lengkap pada tanaman juga peternakan dan perikanan yang dibuat murni dari bahan-bahan organik dengan fungsi multiguna kini hadir dengan kemasan besar dengan volume 3 liter.

Harga

Harga berbeda berdasarkan wilayah. Dan kami menggunakan harga Wilayah 1

Pulau Jawa Rp 200.000,-

(Seluruh daerah pulau Jawa)

Wilayah 1 Rp 212.000,-

(Ujung Pandang, Lampung, Palangkaraya, Bali, Banjarmasin, Balikpapan, Bengkulu, Palembang, NTB, Amuntai, Tanah Bumbu & sekitarnya)

Wilayah 2 Rp 218.000,-

(Kendari, Pontianak, Pekanbaru, Jambi, Padang, NTT, Medan, Bontang, Muara Teweh, Tarutung, Perawang, Tanah Grogot, Konawe, Kuala Kapuas, Pangkal Pinang & sekitarnya)

Wilayah 3 Rp 224.000,-

(Palu, Toli-Toli, Manado, Ambon, Banda Aceh, Ketapang, Kutai Barat, Berau, Sanggau, Tarakan, SIntang, Batam & sekitarnya)

Wilayah 4 Rp 239.000,-

(Jayapura, Manokwari, Sorong, Merauke, dan Maluku Utara & sekitarnya)

Jika masih bingung dengan harga / pembagian wilayah ini, silahkan ditanyakan saja via chat ya..

Manfaat

POC NASA mempunyai kandungan berbagai mineral penting yang kaya akan manfaat sebagai berikut:

  1. Menjadikan tanah yang keras berangsur-angsur menjadi gembur
  2. Meningkatkan kuantitas dan kualitas produksi tanaman serta kelestarian lingkungan / tanah (aspek K-3: Kuantitas, Kualitas, Kelestarian)
  3. Memberikan semua jenis unsur makro dan unsur mikro lengkap
  4. Merlarutkan sisa pupuk kimia di tanah (dapat dimanfaatkan tanaman)
  5. Setiap 1 liter POCNASA memiliki fungsi unsur hara mikro setara dengan 1 ton pupuk kandang
  6. Dapat mengurangi penggunaan Urea, SP- 36 dan KCI + 12,5% – 25%
  7. Membantu perkembangan mikrrorganisme tanah yang bermanfaat bagi tanaman (cacing tanah, penici glaucum, dan lain-lain).
  8. Memacu pertumbuhan tanaman dan akar, merangsang pengumbian, pembungaan dan pembuahan serta mengurangi kerontokan bunga dan buah (mengandung hormon / ZPT Auksin, giberellin, dan sitokinin)
  9. Meningkatkan bobot unggas (ayam, bebek, dan lain-lain), ternak besar (sapi, kambing, dan lain-lain), ikan serta udang.
  10. Meningkatkan daya tahan tanaman terhadap hama dan penyakit
  11. Membantu pembentukan pakan alami ikan dan udang (plankton)
  12. Meningkatkan nafsu makan unggas, ternak, dan ikan atau udang

Komposisi

Kandungan POC NASA

  • Kandungan utama

N 0,12%, K 0,31%, P205 0,03%, S 0,12%, Ca 60,40 ppm, CI 0,29%, Mg 16,88 ppm, Mn 2.46 ppm, Fe 12.89 ppm, Cu < 0.03 ppm, Zn 4.71 ppm, Na 0.15 %, B 60.84 ppm, Si 0.01 %, Co < 0.05 ppm, Al 6.38 ppm, NaCl 0.98 %, Se 0.11 ppm, As 0.11 ppm, Cr < 0.06 ppm, Mo < 0.2 ppm, V < 0.04 ppm, SO4 0.35 %, C/N ratio 0.86 %, ph 7.5, Lemak 0.44 %, Protein 0.72 %

  • Kandungan lain

Asam-asam organik (humat 0,01%, vulvat, dan lain-lain)

Zat perangsang tumbuh : auksin, giberelin, sitokinin

GREENSTAR Pupuk Serbuk Organik (GRESS)

Pupuk Organik GREENSTAR merupakan terobosan teknologi modern (pupuk organik berbentuk serbuk). GREENSTAR murni terbuat dari bahan – bahan alami berkualitas.GREENSTAR mengandung lengkap unsur hara makro dan mikro, serta diperkaya hormon/zat pengatur tumbuh (Giberelin, Sitokinin, Auksin), enzym dan asam-asam organik. Penggunaan GREENSTAR, pupuk makro (NPK) bisa dikurangi + 25% (jika tidak dikurangi lebih baik).

Harga

Harga berbeda berdasarkan wilayah. Dan kami menggunakan harga Wilayah 1

Pulau Jawa Rp 50.000,-

(Seluruh daerah pulau Jawa)

Wilayah 1 Rp 52.000,-

(Ujung Pandang, Lampung, Palangkaraya, Bali, Banjarmasin, Balikpapan, Bengkulu, Palembang, NTB, Amuntai, Tanah Bumbu & sekitarnya)

Wilayah 2 Rp 53.500,-

(Kendari, Pontianak, Pekanbaru, Jambi, Padang, NTT, Medan, Bontang, Muara Teweh, Tarutung, Perawang, Tanah Grogot, Konawe, Kuala Kapuas, Pangkal Pinang & sekitarnya)

Wilayah 3 Rp 55.000,-

(Palu, Toli-Toli, Manado, Ambon, Banda Aceh, Ketapang, Kutai Barat, Berau, Sanggau, Tarakan, SIntang, Batam & sekitarnya)

Wilayah 4 Rp 58.000,-

(Jayapura, Manokwari, Sorong, Merauke, dan Maluku Utara & sekitarnya)

Jika masih bingung dengan harga / pembagian wilayah ini, silahkan ditanyakan saja via chat ya..

Deskripsi

Pupuk Organik GREENSTAR merupakan terobosan teknologi modern (pupuk organik berbentuk serbuk). GREENSTAR murni terbuat dari bahan – bahan alami berkualitas.GREENSTAR mengandung lengkap unsur hara makro dan mikro, serta diperkaya hormon/zat pengatur tumbuh (Giberelin, Sitokinin, Auksin), enzym dan asam-asam organik. Penggunaan GREENSTAR, pupuk makro (NPK) bisa dikurangi + 25% (jika tidak dikurangi lebih baik).


Pupuk Organik GREENSTAR dapat diaplikasikan pada tanaman pangan, hortikultura, perkebunan, tanaman hias dan juga untuk pembibitan. GREENSTAR meningkatkan produktivitas secara kuantitas dan kualitas dengan tetap menjaga kelestarian lingkungan/tanah (Aspek K-3). GREENSTAR dikemas unik, aplikasi lebih praktis dengan hasil panen melimpah.

Pupuk Nasa GREENSTAR dikemas unik, di dalamnya berisi 3 sachet, aplikasi lebih praktis, dan super ekonomis. Dengan kemasan yang unik dan sangat berbeda dengan produk-produk pupuk lain terutama pupuk organik yang ada di pasaran serta jauh dari gambaran para pengguna pupuk pada umumnya. Tidak hanya fungsi tetapi tampilan juga kami perhatikan. Dengan bentuknya yang sederhana, kecil, ringan dan praktis semakin mempermudah dalam aplikasi di lapangan.

Jika dikirim untuk teman atau untuk konsumen tidak terkendala di formulasi bentuk serbuk sehingga mudah dan praktis, terutama bila kita mengirim teman saudara dan konsumen yang terkendala larangan pengiriman dalam bentuk cair.

Manfaat

Kelebihan Pupuk Organik GREENSTAR

  • berguna untuk semua jenis tanaman pangan, buah dan palawija.
  • dapat di aplikasikan pada tanaman semusim, tahunan, tanaman hias & juga pembibitan.
  • dapat meningkatkan produktivitas secara kuantitas & kualitas dengan tetap manjaga kelestarian lingkungan/tanah (Aspek K-3)
  • dikemas unik, aplikasi lebih praktis & super ekonomis & didalamnya berisi 3 sachet dengan hasil panen melimpah.
  • Serbuk GREENSTAR sudah terdiri dari POC Nasa dan Hormonik sehingga lebih mudah dan praktis.
  • Dengan menggunakan GREENSTAR, Pupuk Makro (NPK) bisa diKurangi 25%.

Cara Pemakaian

Cara Aplikasi Penggunaan GREENSTAR

  • 1 sachet (20 gram) dilarutkan dalam tangki semprot (14 sampai 17 liter air)
  • 3 sachet bisa diaplikasikan untuk lahan seluas 1000 m2
  • 1 musim tanam (sekitar 4 bulan) 2 sampai 3 kali aplikasi, interval penyemprotan 15 hari
  • Untuk mendapatkan hasil yang maksimal bisa ditambahkan dengan produk NASA AERO-810 sebanyak 5 cc per tangki. AERO-810 merupakan perekat perata agar pupuk menyebar lebih rata, menempel lebih kuat dan meresap lebih cepat di daun, dengan kata lain pada penggunaan AERO-810 pemupukan akan menjadi lebih efisien
  • Untuk aplikasi pada pembibitan : 1 sachet (20 gram) bisa disemprotkan untuk 1000 sampai 2000 polibag
  • Untuk tanaman hias : 1 sampai 2 gram GREENSTAR per 1 liter air dengan cara disemprotkan ke daun ataupun bisa juga disiram ke media tanam dengan interval waktu 1 sampai 2 minggu sekali.

Supernasa Granule Modern Pupuk Organik (SGRAN )

Merupakan formula khusus untuk segala jenis tanaman dengan bahan dasar murni dari bahan-bahan organik. Supernasa Granule sangat efektif untuk digunakan pada tanaman pangan, perkebunan, kehutanan dan hortikultura.

Harga

Harga berbeda berdasarkan wilayah. Dan kami menggunakan harga Wilayah 1

Pulau Jawa Rp 210.000,-

(Seluruh daerah pulau Jawa)

Wilayah 1 Rp 235.000,-

(Ujung Pandang, Lampung, Palangkaraya, Bali, Banjarmasin, Balikpapan, Bengkulu, Palembang, NTB, Amuntai, Tanah Bumbu & sekitarnya)

Wilayah 2 Rp 250.000,-

(Kendari, Pontianak, Pekanbaru, Jambi, Padang, NTT, Medan, Bontang, Muara Teweh, Tarutung, Perawang, Tanah Grogot, Konawe, Kuala Kapuas, Pangkal Pinang & sekitarnya)

Wilayah 3 Rp 265.000,-

(Palu, Toli-Toli, Manado, Ambon, Banda Aceh, Ketapang, Kutai Barat, Berau, Sanggau, Tarakan, SIntang, Batam & sekitarnya)

Wilayah 4 Rp 290.000,-

(Jayapura, Manokwari, Sorong, Merauke, dan Maluku Utara & sekitarnya)

Jika masih bingung dengan harga / pembagian wilayah ini, silahkan ditanyakan saja via chat ya..

Manfaat

FUNGSI UTAMA SUPERNASA GRANUL

1. Memperbaiki lahan – lahan yang rusak :

  • Meningkatkan kesuburan fisik : memperbaiki tanah yang keras berangsur – angsur menjadi gembur.
  • Meningkatkan kesuburan khemis : memberikan semua jenis unsur makro, unsur mikro, enzim dan ZPT yang dibutuhkan bagi tanaman.
  • Meningkatkan kesuburan biologis : membantu perkembangan mikroorganisme tanah yang bermanfaat bagi tanaman.

2. Mengurangi jumlah penggunaan pupuk NPK :

  • ( Urea, TSP dan KCl ) sebesar + 50%.

FUNGSI LAIN SUPERNASA :

  • Meningkatkan kuantitas dan kualitas produksi tanaman.
  • Melarutkan sisa-sisa pupuk kimia dalam tanah, sehingga dapat dimanfaatkan tanaman kembali.
  • Memacu pertumbuhan tanaman, merangsang pembungaan dan pembuahan serta mengurangi kerontokan bunga dan buah.
  • Meningkatkan daya tahan tanaman karena kecukupan nutrisi yang dibutuhkan

Kelebihan

Kelebihan Supernasa Granul

  • Bentuknya mantap dan tidak mudah hancur
  • Tahan lama dan mempermudah proses penyimpanan
  • Dengan bentuk granule, aplikasi pupuk dapat dilakukan lebih mudah (bersamaan atau terpisah dengan pupuk makro / NPK)
  • Formula khusus sehingga tanaman dapat tumbuh dan berproduksi dengan hasil yang optimal

Cara Pemakaian

Cara Penggunaan Supernasa Granul

  • Sebarkan SUPER-G secara merata ke lahan bersama pupuk makro sebagai pupuk dasar sebelum tanam dan 30 hari setelah tanam untuk tanaman pangan.
  • Sebarkan SUPER-G dalam barisan tanaman atau sekitar lubang tanam di awal tanam untuk tanaman sayuran daun/buah.
  • SUPER-G disebarkan ( dibenamkan ke dalam tanah + 10 cm lebih efektif ) melingkar selebar lingkaran tajuk tanaman untuk tanaman buah-buahan, perkebunan dan kehutanan

TANGGUH Pupuk Hayati & Dekomposer (TADEC)

TANGGUH Pupuk Hayati & Dekomposer akan membantu petani dalam meningkatkan hasil produksinya dengan tetap memenuhi standar Kuantitas, Kualitas dan Kelestarian (K3). Produk Pupuk Hayati ini murni terbuat dari bahan-bahan alami ramah lingkungan sehingga aman untuk lingkungan dan manusia.

Harga

Harga berbeda berdasarkan wilayah. Dan kami menggunakan harga Wilayah 1

Pulau Jawa Rp 75.000,-

(Seluruh daerah pulau Jawa)

Wilayah 1 Rp 82.000,-

(Ujung Pandang, Lampung, Palangkaraya, Bali, Banjarmasin, Balikpapan, Bengkulu, Palembang, NTB, Amuntai, Tanah Bumbu & sekitarnya)

Wilayah 2 Rp 86.000,-

(Kendari, Pontianak, Pekanbaru, Jambi, Padang, NTT, Medan, Bontang, Muara Teweh, Tarutung, Perawang, Tanah Grogot, Konawe, Kuala Kapuas, Pangkal Pinang & sekitarnya)

Wilayah 3 Rp 90.000,-

(Palu, Toli-Toli, Manado, Ambon, Banda Aceh, Ketapang, Kutai Barat, Berau, Sanggau, Tarakan, SIntang, Batam & sekitarnya)

Wilayah 4 Rp 98.000,-

(Jayapura, Manokwari, Sorong, Merauke, dan Maluku Utara & sekitarnya)

Jika masih bingung dengan harga / pembagian wilayah ini, silahkan ditanyakan saja via chat ya..

Manfaat

Manfaat TANGGUH Pupuk Hayati & Dekomposer

  • Mempercepat proses dekomposisi / perombakan bahan organik untuk menghasilkan nutrisi tersedia bagi tanaman.
  • Berfungsi sebagai bahan pembenah tanah.
  • Menetralisir senyawa-senyawa berbahaya dan mempercepat penguraian sisa pupuk kimia dan bahan organik yang ada di tanah.
  • Meningkatkan efektifitas penyerapan pupuk kimia.
  • Mempercepat pertumbuhan dan perkembangan tanaman serta meningkatkan hasil panen

Komposisi

TANGGUH Dekomposer ini mengandung mikroorganisme :

  • Mikrobia perombak bahan-bahan organik
  • Mikrobia penambat Nitrogen (N)
  • Mikrobia pelarut Phospat (P)
  • Mikrobia penghasil fitohormon
  • Mikrobia bermanfaat lainnya

Cara Pemakaian

Cara Pemakaian Pupuk Hayati & Dekomposer TANGGUH

PEMAKAIAN TANGGUH SEBAGAI DEKOMPOSER

  1. Siapkan bahan baku (jerami, kotoran hewan, seresah, tandan kosong kelapa sawit, sampah organik, dll) yang akan di fermentasi.
  2. Campur TANGGUH Dekomposer 1 liter dengan air secukupnya (lebih baik lagi ditambahkan Molase / gula merah / gula pasir 1/4 kg + Urea 1/4 kg untuk mempercepat fermentasi) untuk 1-2 ton bahan yang akan difermentasi.
  3. Semprot / Siram larutan sampai merata pada bahan baku.
  4. Atur tumpukan bahan yang telah tercampur, dengan ketinggian maksimal 1 meter.
  5. Tutup bahan yang telah tercampur, diusahakan bahan terhindar dari hujan ataupun panas matahari secara langsung.
  6. Lakukan pembalikan minimal 5-10 hari sekali.
  7. Jaga kelembaban, jangan terlalu kering atau terlalu basah. Apabila terlalu kering semprotkan/siramkan air secukupnya.
  8. Setelah 1-3 minggu (tergantung jenis bahan) akan jadi matang dengan ciri-ciri : meremah, suhu dingin, warna menjadi lebih gelap daripada bahan aslinya.

PEMAKAIAN TANGGUH SEBAGAI PUPUK HAYATI

Kebutuhan TANGGUH Pupuk Hayati: 3 – 6 liter/ha.

  • Penyiraman ke tanah dengan dosis 2-3 cc/liter air (1 tutup botol / 5 liter air)
  • Penyemprotan ke tanaman dengan dosis 50-70 cc/tangki (5 tutup botoltangki)

Power Nutrition Terbaik Untuk Tanaman Buah

Produk pertanian Natural Nusantara, Power Nutrition adalah nutrisi terlengkap khusus digunakan untuk tanaman buah. Pupuk ini diproduksi dari bahan organik (alami) pilihan terbaik yang ketersediaannya terjamin. Dibuat dengan mekanisme atau proses teknologi gradasi dan degradasi unsur dengan melewati proses piruvatisasi tingkat 3, sehingga dapat langsung dimanfaatkan dengan baik oleh jaringan tanaman.

Power Nutrition dibuat khusus diaplikasikan untuk tanaman buah-buahan tahunan seperti mangga, jeruk, lada, panili, kelapa sawit, coklat, dll. Akan tetapi bagus juga untuk diaplikasikan pada tanaman buah – buahan semusim seperti melon, cabai, tomat, dll.

Harga

Harga berbeda berdasarkan wilayah. Dan kami menggunakan harga Wilayah 1

Pulau Jawa Rp 70.000,-

(Seluruh daerah pulau Jawa)

Wilayah 1 Rp 72.000,-

(Ujung Pandang, Lampung, Palangkaraya, Bali, Banjarmasin, Balikpapan, Bengkulu, Palembang, NTB, Amuntai, Tanah Bumbu & sekitarnya)

Wilayah 2 Rp 73.500,-

(Kendari, Pontianak, Pekanbaru, Jambi, Padang, NTT, Medan, Bontang, Muara Teweh, Tarutung, Perawang, Tanah Grogot, Konawe, Kuala Kapuas, Pangkal Pinang & sekitarnya)

Wilayah 3 Rp 75.000,-

(Palu, Toli-Toli, Manado, Ambon, Banda Aceh, Ketapang, Kutai Barat, Berau, Sanggau, Tarakan, SIntang, Batam & sekitarnya)

Wilayah 4 Rp 78.500,-

(Jayapura, Manokwari, Sorong, Merauke, dan Maluku Utara & sekitarnya)

Jika masih bingung dengan harga / pembagian wilayah ini, silahkan ditanyakan saja via chat ya..

Manfaat

Manfaat Power Nutrition Nasa

  1. Memperbanyak tumbuhnya buah dan membantu proses pembuahan tanaman di luar musim (air cukup, iklim tidak ekstrim, hama penyakit normal).
  2. Memperbaiki pertumbuhan tanaman dan mempercepat pertumbuhannya.
  3. Meningkatkan ketahanan pada tamaman
  4. Meningkatkan kualitas buah (rasa, warna, aroma).
  5. Meningkatkan keawetan buah hasil panen.
  6. Mengurangi penggunaan pupuk NPK kurang lebih 75%-90%.
  7. Melarutkan residu pupuk kimia yang mengendap dalam tanah, sehingga bisa dimanfaatkan dengan baik oleh tanaman.
  8. Membantu perkembangan mikro-organisme yang bermanfaat di dalam tanah.

Komposisi

Kandungan Unsur

N 2,04%; P2O5 1,28%; K2O 0,39%; Ca 0,55%; S 0,81%; Cl 8,30%; Mg 0,40%; Mn 0,06 ppm; Fe 0,72%;Cu 0,02 ppm; Zn 0,01 ppm; Na 1,01%; B 8,59%; Si 9,94%; Al 0,40 ppm; NaCl 0,61%; SO4 2,44%; C/N ratio 5,23%; pH 8,81; Lemak 0,28%; Protein 12,75%;Karbohidrat 1,52%; Asam Humat 3,45%.

Cara Pemakaian

Cara Penggunaan Power Nutrition

  1. Larutkan pupuk Power dalam air secukupnya.
  2. Siramkan campuran air Power ke sekeliling batang tanaman.
  3. Lakukan pemupukan 2 – 4 bulan sekali.
  4. Pada musim kemarau, siramlah pohon dengan air 2 – 4 kali (interval 1 minggu sekali) setelah satu minggu aplikasi Power.
  5. Pupuk makro (N, P dan K) dapat dikurangi 75% – 90%

Ada pertanyaan? Dengan senang hati Admin akan menjawab pertanyaan Anda. Klik tombol di bawah untuk terhubung dengan Admin: