Selamat datang di akun pribadi saya. Melalui Web ini, saya akan membagikan pemikiran, pengalaman, serta kegiatan yang saya jalani. Semoga apa yang dibagikan dapat bermanfaat dan menginspirasi.Â
Saya adalah mahasiswa Universitas Nias dari Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Saya masuk sebagai mahasiswa Universitas Nias pada tahun 2023 dan memilih Program Studi Pendidikan Matematika.
"Matematika bukan hanya tentang angka, tetapi tentang logika, ketekunan, dan cara berpikir yang terstruktur."