Pengaduan

Teks tentang foto

Pengaduan adalah laporan yang mengandung informasi atau indikasi terjadinya Pelanggaran terhadap Kode Etik dan pedoman perilaku Hakim, Pelanggaran Kode Etik dan pedoman perilaku Panitera dan Jurusita, Pelanggaran terhadap Kode Etik dan kode perilaku pegawai Aparatur Sipil Negara, Pelanggaran hukum acara atau Pelanggaran terhadap disiplin Pegawai Negeri Sipil atau peraturan disiplin militer, maladministrasi dan pelayanan publik dan/atau Pelanggaran pengelolaan keuangan dan Barang Milik Negara.

Bagaimana jika ingin melaporkan pengaduan tersebut?

Pelaporan pengaduan

Pengaduan anda akan dapat lebih mudah kami tindaklanjuti jika memenuhi unsur 4W + 1H, yaitu:

What : Perbuatan berindikasi dugaan pelanggaran yang diketahui

Where : Dimana perbuatan tersebut dilakukan

When : Kapan perbuatan tersebut dilakukan

Who : Siapa saja yang terlibat dalam perbuatan tersebut

How : Bagaimana perbuatan tersebut dilakukan (modus, cara, dsb.)

Segala informasi yang Anda sampaikan dijamin kerahasiaannya namun untuk memudahkan kami melakukan konfirmasi apabila diperlukan, mohon mencantumkan nomor HP dan/atau alamat email anda yang valid dan dapat dihubungi.

Teks tentang pencapaian terbaru
Teks tentang pencapaian terbaru
Teks tentang pencapaian terbaru

Saluran Link Pengaduan Kanwil DJPb Kepri klik di bawah ini