Branding

Pemerintah menginginkan Indonesia menjadi negara ekonomi digital terbesar se Asia Tenggara di Tahun 2020. Target ini harus mendapat dukungan dari berbagai pihak terutama para pelaku industri tidak ketinggalan pelaku industri kecil dan menengah.

Para pelaku industri tak lagi hanya terpaku pada proses produksi namun harus mulai berpikir inovasi industri, bisnis dan strategi pengembangan pasar.

Penyuluh perindustrian dan perdagangan hadir sebagai fasilitator yang akan membantu build up branding produk di benak konsumen.

Beberapa fasilitasi branding :

Ø Desain kemasan

Ø Fotografi produk

Ø Videografi produk

Ø website dan media sosial