Safari Panti dan Bagi-bagi Takjil merupakan kegiatan sosial yang diadakan Departemen Mikatan yang bertujuan menjalin silaturahmi antar warga D4 Teknik Listrik Industri, staf Elemania, dan masyarakat. Sebagai bentuk pengupayaan Tridarma Perguruan Tinggi yaitu Pengabdian Masyarakat. Kegiatan ini dilakukan dengan mengadakan kunjungan ke panti asuhan untuk memberikan santunan dan juga melakuakan interaksi dengan penghuni panti. Acara Safari Panti kali ini diadakan saat bulan Ramadhan di Asrama Yatim dan Dhuafa, Pedalangan, Banyumanik.
Sedangkan untuk bagi bagi takjil dilakukan dengan membagikan makanan ringan untuk berbuka puasa dimana kegiatan ini dilakukan di perempatan dan masjid yang ada diwilayah tembalang dan sekitarnya. Dimana dua kegiatan ini dilaksakan pada bulan Ramadhan serta bekerjasama dengan Deprtemen Sosial.
Dokumentasi Acara Safari Panti & Babat