Berbagai Dokumen Penjaminan Mutu Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta
Dr. Fahrun Nur Rosyid, S.Kep., Ns., M.Kes
Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.
Puji syukur kepada Allah Swt. Laman Penjaminan Mutu FIK UMS ini disediakan sebagai sarana informasi resmi terkait kebijakan, standar, dan pelaksanaan sistem penjaminan mutu di fakultas.
Gugus Penjaminan Mutu berkomitmen menjalankan siklus PPEPP secara konsisten untuk memastikan mutu akademik dan tata kelola fakultas terpenuhi sesuai ketentuan institusi dan regulasi nasional.
Semoga laman ini meningkatkan transparansi dan mendukung budaya mutu di seluruh unit FIK UMS.
Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.