PAUD(PENDIDIKAN USIA DINI)/TK(TAMAN KANAK KANAK)
Nah, Aku TK itu di TK Peniel di Pematang Siantar, dimana disini adalah tempat awal untuk pendidikan.Disini aku memaham cara menulis,membaca,dan berhitung dimana ini adalah pengalaman pertamaku duduk dibangku persekolahan dan mulai perkenalan/bersosial.
SEKOLAH DASAR(SD)
Aku berasal dari SD yang kurang terkenal di kota ku yaitu SD Advent di Pematang Siantar, aku menjalani SD ku dengan penuh semangat dimana pada saat SD ini aku mendapatkan rank mulai dari kelas 3 hingga kelas 6 dimana selalu berada di 3 besar kelas namun, semester 2 kelas 6 aku berada pada rank 5 besar.
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA(SMP)
nah,pada saat ini tepat pada saat mau mendaftar SMP keadaan disini sedang dilanda virus Covid-19 dimana pendaftaran SMP dilakukan secara online dimana aku lulus tes di SMP RK Bintang Timur Pematang Siantar dimana ini merupakan SMP terbaik di kotaku,Aku lolos tes(jalur prestasi) karena merupakan 5 besar di SD, disaat ini sekolah dilakukan secara daring/online hingga 1 setengah tahun dilalui dengan online.Pada waktu masuk masih bersesi, hal itu membuat pelajaran terbagi atas 2 waktu pagi dan siang sehingga tidak fokus.Namun waktu demi waktu pembelajaran pun sudah mulai normal dan tidak bersesi,disini aku masuk 8 besar dikelas dan merupakan anak olim ipa di SMP ku dan pernah meraih 2 kali perunggu pada ajang POSI.
SMA(SEKOLAH MENENGAH ATAS)
Nah,pada saat smp aku mencoba untuk tes masuk SMAS Unggul Del tepatnya di Laguboti,Aku berusaha agar dapat masuk ke SMAS Unggul Del dan hasil tidak menghianati usaha,Aku pun masuk SMA Unggul Del dimana hal ini menjadi suatu kebanggaan masuk ke SMAS yang terkenal dan masuk pada peringkat sma terbaik di provinsi maupun di nasional,dan aku menjalani masa SMA ku dengan penuh kerja keras,aku mengikuti ekskul futsal,dimana seperti hal nya hobi ku,Aku menjalani SMA dengan gembira dan berusaha,namun belum ada prestasi pada saat ini yang kuukir dimasa sma,karena aku masih baru 1 tahun di SMA