R2-D2 ( yang secara fonetis dieja Artoo-Detoo), juga dipanggil dengan sebutan artoo adalah salah satu karakter fiksi dalam film Star Wars, merupakan jenis astromech droid. R2-D2 merupakan salah satu dari empat karakter yang hanya muncul dalam keenam film Star Wars, di samping karakter lain seperti Anakin Skywalker ( Darth Vader), Obi-Wan Kenobi, dan rekan droid R2-D2 bernama C-3PO. Dalam film Star Wars R2-D2 dimainkan oleh Kenny Baker.Â