Sambutan Kepala Sekolah
Khristi Rosika Dewi, S.Pd.
Assalamualaikum warohmatullahi wabarokatuh.
Salam Sejahtera bagi kita semuanya. Bismillahirrohmanirrohim, puja dan puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT.
Tuhan yang maha kuasa, sehingga yang telah memberikan nikmat dan karuniaNya, dan atas izinNya terwujud perpustakaan digital SDN Kletek dengan nama "Aksara" dengan slogan "Cintai Buku dan Kuasai Ilmu".
Perpustakaan AKSARA merupakan akronim dari Ayo Kita Selalu Aktif Rajin Membaca. Dalam arti, mengajak orang untuk mencintai dan menguasai ilmu dengan Aktif dalam Membaca.
Harapannya, dikembangkan perpustakaan AKSARA ini adalah agar para Guru dan Siswa dapat konsisten untuk melakukan literasi minimal 15 menit secara mandiri maupun bersama dimanapun dan kapanpun.
Wassalamualaikum, warohmatullahi wabarokatuh.
ALAMAT DAN LOKASI
PERPUSTAKAAN DIGITAL SDN KLETEK
Alamat: Jl. Raya Kletek Rt 12 Rw 06, KLETEK, Kec. Taman, Kab. Sidoarjo, Jawa Timur, 61257
Email: sdnkletek@gmail.com