Pertanyaan Umum Tentang Bos Digital Academy
Pertanyaan Umum Tentang Bos Digital Academy
Lompat ke pertanyaan:
Bos Digital Academy adalah sebuah tempat belajar tetang digital marketing baik online maupun offline.
Owner Bos Digital Academy adalah Bapak Endang Kelana, S. Sos
Jl. Raya Kalong II Rt. 002 Rw. 001 Kecamatan Leuwisadeng Kabupaten Bogor Jawa Barat Hp : 0852-3409-1939
Waktu konsultasi pada waktu jam kerja dari senin-sabtu, dari jam 08.00 - 17.00. Sebetunya selain hari itu bisa, hanya respon untuk menjawab agak lama dikarnakan selain jam itu pihak managemen lagi liburan.
Untuk waktu kami menyerahkan kepada konsumen atau perusahaan selama pihak manajeman tidak ada agenda, dan tempat bisa di tempat anda atau perusahaan anda, biasanya kami datang sesuai jadwal yang di berikan oleh pihak klayen.