DINAS TENAGA KERJA & TRANSMIGRASI
Memberikan bimbingan dan arahan bagi kemajuan dan perkembangan BKK SMKN 1 Lubuk Basung
Ratnawilis, S.Pd., M.Si / Kepala SMKN 1 Lubuk Basung
Bertanggung jawab dalam kegiatan BKK
Memberikan dan mengarahkan kegiatan BKK
Melaporkan penempatan dan keberadaan lulusan peserta didik ke dinas dan kementerian yang menangani pendidikan menengah
Meri Nursefita, S.Pd / Guru Manajemen Perkantoran
Mengkoordinasikan semua kegiatan BKK dengan Ketua Jurusan dan Kepala Sekolah
Mengontrol kegiatan BKK pada setiap seleksi
Mengatur pelaksanaan rapat koordinasi bulanan dan tahunan
Bekerjasama dengan Waka Humas sekolah untuk menjalin hubungan dengan BLK dan IDUKA dalam rangka pelaksanaan rekrutmen
Membantu petugas interview dalam penyeleksian tenaga kerja
Mengambil tindakan terhadap permasalahan yang timbul dalam pelaksanaan program BKK
Bertanggung jawab kepada Kepala Sekolah dalam pelaksanaan program BKK
Melaporkan kegiatan BKK ke kepala dinas yang membidangi ketenagakerjaan dengan sepengetahuan kepala sekolah
Adgas Yesa Kriyany, S.Pd / Guru Manajemen Perkantoran
Membantu alumni pencari kerja dalam urusan administrasi
Membantu petugas pendaftaran lowongan kerja dalam pembuatan MoU
Menyediakan surat menyurat untuk keperluan BKK
Membuat kelengkapan administrasi BKK
Husnul Khatimah, S.Pd / Ketua Jurusan Pemasaran
Melakukan urusan alur masuk keluar keuangan yang berhubungan dengan kegiatan BKK secara menyeluruh
Membuat laporan keuangan kebutuhan setiap event BKK baik didalam maupun diluar sekolah.
Memberikan laporan perihal keuangan baik semesteran dan tahunan kepada koordinator, pembina/penanggung jawab/kepala sekolah.
Berkoordinasi dengan Koordinator dan Sekretaris Untuk Membuat Laporan BKK
Koordinator : Helendriati, S.Pd / Guru Bimbingan Konseling
Memberikan informasi mengenai jabatan dan jenis pekerjaan kepada pencari kerja
Memberikan pelayanan kepada pencari kerja untuk mengetahui dan memahami gambaran potensi diri dan dunia kerja
Memberikan pelayanan bidang pekerjaan dan karir yang sesuai dengan bakat dan minat serta kemampuan yang dimiliki pencari kerja
Koordinator : Zaniska Loveyka Permata, S.Pd / Guru TKJ
Melakukan pendataan siswa calon pencari kerja
Melakukan pendaftaran pencaker baik secara manual maupun daring
Melakukan pelayanan penempatan pencaker
Melakukan pendataan ulang bagi alumni 6 bulan terhitung sejak tanggal daftar bagi alumni pencaker yang belum mendapat pekerjaan
Koordinator : Lismaryanti, S.Pd / Guru Akuntansi
Melaksanakan pencarian lowongan pekerjaan baik secara online maupun offline.
Menerima informasi loker yang datang
Mencatat informasi lowongan kerja kedalam daftar isian permintaan tenaga kerja
Bersama ketua memberikan informasi loker kepada siswa maupun alumni, baik ditempel dimading ataupun secara daring
Bersama ketua Menjalin kerjasama dengan DISNAKER dan DU/DI & instansi terkait untuk pemasaran tamatan
Koordinator : Agustina Rahayu, S.Pd., M.Pd / Wakil Humas
Bekerja dengan petugas Pendaftaran Lowongan Kerja dalam membuat jaringan baru dengan DUDI
Mengantar dan memantau tenaga kerja alumni untuk ditempatkan diperusahaan permintaan tenaga kerja
Menyalurkan tenaga kerja yang tersedia keperusahan yang belum ada kerjasamanya dengan sekolah
Koordinator : Lisa Prima Sari, S.Pd / Guru Bahasa Inggris
Menyusun rencana, jadwal, dan strategi pelaksanaan Tracer Study.
Mengelola survei alumni, termasuk penyusunan kuesioner dan distribusinya.
Mengumpulkan, menganalisis, dan menyusun laporan hasil Tracer Study.
Memberikan rekomendasi untuk pengembangan kurikulum dan program sekolah.
Membina hubungan dengan alumni dan mengelola jejaring komunikasi.
Mendokumentasikan dan melaporkan hasil kepada pimpinan dan pihak terkait.
Koordinator : Fahkrul Rozi, S.Pd / Ketua Program Keahlian TSM
Melaksanakan identifikasi dan menentukan tempat PKL/Magang sesuai program/konsentrasi keahlian
Menentukan strategi pelaksanaan PKL/Magang di dunia kerja secara daring atau luring
Membagi tugas guru pembimbing atau kegiatan lain sebagai pengganti PKL/Magang
Memantau pelaksanaan pembimbingan, dan melakukan evaluasi terhadap pelaksanaan PKL/Magang