Get to Know Us
Get to Know Us
Beeright Training & Development menyediakan pelatihan yang berfokus pada pengembangan diri anak dan remaja melalui pendekatan ilmu psikologi.
Kami bertujuan untuk mejadi partner yang menstimulasi nilai-nilai kebaikan dalam mencerahkan masa depan anak dan remaja Indonesia.
Mengajak anak dan remaja untuk mengenal dirinya sebagai proses untuk menyayangi dan menghargai diri.
Menjadikan anak dan remaja sadar akan potensi dirinya dan menggunakan potensi tersebut untuk memberikan manfaat bagi diri dan lingkungan.
Di dunia yang penuh dengan berbagai perspektif dan pilihan, kami ingin mengajak anak dan remaja untuk mengetahui manfaat dan risiko dari setiap pilihan yang akan diambil agar lebih bijaksana dalam menentukan pilihan hidupnya.