Terakhir diperbarui : 13 September 2023
Selamat datang di Baso Aci 28 Brebes App milik kami. Kami menghargai kepercayaan dan berkomitmen untuk melindungi privasi anda. Kebijakan Privasi ini menjelaskan bagaimana kami mengumpulkan, menggunakan, mengungkapkan, dan melindungi informasi pribadi Anda saat Anda menggunakan Aplikasi ini.
Dengan menginstal dan menggunakan Aplikasi ini, Anda setuju dengan praktik yang dijelaskan dalam kebijakan privasi ini. Jika Anda tidak setuju dengan kebijakan privasi ini, jangan gunakan Aplikasi ini.
Informasi yang Kami Kumpulkan
Dengan menggunakan Aplikasi ini, Kami dapat mengumpulkan informasi pribadi Anda saat Anda mengunjungi, mendaftar, dan atau berinteraksi dengan Aplikasi ini, termasuk, namun tidak terbatas pada :
Informasi pribadi yang Anda berikan saat mendaftar atau membuat profil, seperti nama, alamat email, alamat pengiriman, nomor telepon, dan informasi pembayaran.
Informasi yang kami kumpulkan secara otomatis berupa riwayat transaksi, riwayat notifikasi.
Informasi terkait foto yang Anda ambil untuk keperluan foto profile dan juga untuk keperluan bukti pembayaran.
Penggunaan Informasi
Kami mengumpulkan dan menggunakan informasi pribadi Anda dimaksudkan untuk:
Mengelola akun Anda.
Memproses pesanan dan transaksi Anda.
Berbagi Informasi
Kami dapat berbagi informasi pribadi Anda dengan pihak ketiga dalam situasi penentuan ongkos kirim menggunakan penyedia layanan pihak ketiga yang membantu dalam menghitung ongkos kirim berdasarkan data alamat Anda dengan kota pengirim.
Kami mengambil langkah-langkah keamanan yang sesuai untuk melindungi informasi pribadi Anda dari akses yang tidak sah atau perubahan yang tidak sah. Meskipun demikian, tidak ada metode transmisi melalui internet atau metode penyimpanan elektronik yang sepenuhnya aman, dan kami tidak dapat menjamin keamanan informasi Anda sepenuhnya.
Kebijakan Privasi ini dapat diperbarui secara berkala, dan setiap perubahan akan diberlakukan dengan mempublikasikan versi yang diperbarui di Aplikasi. Kami menyarankan Anda untuk mengunjungi halaman Kebijakan Privasi secara berkala untuk memahami perubahan yang mungkin terjadi.
Jika Anda memiliki pertanyaan atau komentar tentang Kebijakan Privasi ini, silakan hubungi kami melalui mohnuriskiakbar@gmail.com.
Terima kasih telah menggunakan Baso Aci 28 Brebes App.
Islamic centre, Jl. Yos Sudarso, Ps. Batang, Brebes, Kec. Brebes, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah 52212
basoaci28bbs@gmail.com