Selamat datang di laman pendaftaran Mahasiswa Pendidikan Profesi Guru (PPG). Silakan cek persyaratan, lengkapi data, dan unggah berkas sesuai ketentuan yang berlaku.Â
Pakta Integritas (Format klik disini)*.
Scan Asli Ijazah atau fotocopy Ijazah yang dilegalisir S1/D IV.
Scan Asli Transkrip Nilai/Daftar Nilai Akademik S1/D IV.
Scan Asli Kartu Identitas KTP/SIM.
Scan Asli Kartu Keluarga (KK).
Scan Asli Surat Keterangan Sehat (dari fasilitas layanan kesehatan; Puskesmas/Rumah Sakit)*
Scan Asli Surat Keterangan Sehat Jasmani (dari fasilitas layanan kesehatan; Puskesmas/Rumah Sakit)**
Scan Asli Surat Keterangan Sehat Rohani (dari fasilitas layanan kesehatan; Puskesmas/Rumah Sakit)**
Scan Asli SKCK dari Polsek/Polres/Polda.
Scan Asli Surat Bebas NAPZA (dari Puskesmas/RSUD setempat/Kepolisian /BNN).
Scan Asli NPWP (bagi yang memiliki)*
Surat Keterangan Izin Dari Sekolah (Format klik disini)*
Foto Berjas dengan Latar Merah (Ketentuan klik disini)
Keterangan:
* Guru Tertentu
** Calon Guru
Catatan & Ketentuan Berkas
Redaksi yang digunakan untuk SKCK, Surat Keterangan Sehat, dan NAPZA menyesuaikan format instansi yang dituju (tidak ada format baku dari PPG maupun LPTK, serta tidak ada jumlah minimal parameter untuk NAPZA). Namun wajib menerangkan tujuan pembuatan Surat Untuk Keperluan Pelaksanaan PPG.
Isian pada Pakta Integritas wajib diketik, dicetak, lalu discan. (TIDAK TULIS TANGAN).*
Tanggal pada Pakta Integritas disesuaikan dengan tanggal ketika Lapor Diri.
Materai yang digunakan untuk Pakta Integritas WAJIB MATERAI KERTAS (Bukan materai digital).*
Format pengunggah bisa dalam bentuk PDF, JPG, maupun PNG.
Ukuran file maksimal 500 Kb - 1000 Kb.
Pastikan hasil scan dapat terbaca dengan JELAS (tidak dianjurkan menggunakan HP).
Scan berkas Wajib berwarna (tidak hitam putih).
Berkas dengan jumlah lebih dari 1 halaman Wajib Digabung menjadi 1 file dengan format pdf.
Bagi Peserta yang menjabat Kepala Sekolah, Surat Izin Pimpinan dikeluarkan oleh Pengawas/Ketua Yayasan.*
Keterangan:
* Guru Tertentu
** Calon Guru
PANDUAN LAPOR DIRI
GRUP WHATSAPP
LAPOR DIRI SEKARANG
atau
Waktu lapor Diri Mahasiswa PPG Calon Guru secara Online dilaksanakan mulai tanggalÂ
5-10 Januari 2026
KONTAK WA ADMIN (CHAT ONLY) 0823 2461 2253
Alamat. Jl. Wahid Hasyim 1 No.28, Sempaja Sel., Kec. Samarinda Utara, Kota Samarinda, Kalimantan Timur 75243Â