Events

Diskusi Rutin Mingguan

Salah satu teks yang diproses pada HTL-lab adalah teks berbahasa Arab, khususnya Al Qur'an. Untuk itu perlu untuk terus lebih memahami Tata Bahasa Arab. Oleh karena itu HLT-lab mengadakan diskusi rutin Tata Bahasa Arab.

Waktu: setiap Kamis pk.10.00-11.30

Nara sumber: Dr. Arief Fatchul Huda, Dr. Moch Arif Bijaksana, Taufik Rahmat Kurniawan S.Kom, Teguh Ikhlas Ramadhan S.Kom.

Terbuka untuk umum, khususnya mahasiswa yang tetarik untuk bergabung dalam penelitian seputar analisis Tata Bahasa Arab atau pemrosesan teks islami (merencanakan sebagai topik TA atau tesis).

Catatan: Teguh dan Taufik topik TAnya tentang analisis morfologi Al Qur'an, dan sekarang dilanjutkan sebagai tesis S2nya.

Paper hasil TA Teguh => link, Paper hasil TA Taufik => link

Paper Reading

Makalah yang didiskusikan: Saputra, Andy. "Building synsets for Indonesian Wordnet with monolingual lexical resources" International Conference on Asian Language Processing, 2010.

Waktu: Selasa, 8 Okt 2019. pk.08.00-09.00

Note: Selasa pagi adalah pertemuan grup WordNet.

Presenter: Irsyad, Mubaroq, Rossi

P A S T E V E N T S

Paper Reading

Makalah yang didiskusikan: G. Ercan, Yildiz, O. T., 2018, August. AnlamVer: Semantic Model Evaluation Dataset for Turkish - Word Similarity and Relatedness The 27th International Conference on Computational Linguistics (COLING 2018). Best resource paper.

Disamping papernya, tersedia juga slide, code dan data, di link ini.

Waktu: Senin, pk.16.00-17.00, 30 Sept 2019. Note: Senin sore adalah pertemuan grup kesamaan dan keterkaitan semantik antar kata.

Presenter: Fetra dan Falia

Sharing Session

Perawi Hadits

Tempat: HLT-lab, gd F lt.2 (ruang IF3.2.10)

Waktu: TBA

Nara sumber: Dr. Agus Suyadi Raharusun (ahli hadits UIN Sunan Gunung Djati, Bandung)

Sharing Session

Dasar Tata Bahasa Arab (khususnya Morfologi / Sharaf)- Basic of Arabic Grammar

Tempat: HLT-lab, gd F lt.2 (ruang IF3.2.10)

Nara sumber:

  • Muhammad Agung Hambali (pk.10.00-11.30) insha Allah pelaksanaan diundur tanggalnya.

  • Waktu: Kamis, 12 Sept 2019, Eko Darwiyanto, M.T. (pk.13.30-15.00). Foto Acara

Sharing Session

String Phonetic Search pada Al Qur'an

Acara untuk umum, termasuk para mhs yang sedang mencari topik TA.

Tempat: HLT-lab, gd F lt.2 (ruang IF3.2.10)

Waktu: Selasa, 27 Agustus 2019, pk.16.00-17.30.

Nara sumber: Tim TA Phonetic search Al Qur'an (Wildhan, Naufal, Aidil, Eki)

Foto Acara

Sharing Session

Peluang2 Penelitian Text Processing Tata Bahasa Arab pada Al Qur'an

Acara untuk umum, termasuk para mhs yang sedang mencari topik TA, seminar ini diharapkan bisa menjadi salah satu informasi peluang topik TA. Bersama-sama mengembangkan penelitian tata bahasa Arab (nahwu sharaf) pada Al Qur'an.

Tempat: HLT-lab, gd F lt.2 (ruang IF3.2.10)

Waktu: Kamis, 22 Agustus 2019, pk.13.30-15.00.

Nara sumber: Dr. Arief Fatchul Huda

Foto acara

Sharing Session

Pembangunan Basis Data Parafrase Terjemahan Al Qur'an

Pembicara: Dr. Arie Ardiyanti, Dr. Moch Arif Bijaksana, Amalia Asti, Kurnia S. Lingga.

Acara untuk umum, termasuk para mhs yang sedang mencari topik TA, seminar ini diharapkan bisa menjadi salah satu informasi peluang topik TA.

Tempat: HLT-lab IF3.2.10

Waktu: Jum'at, 2 Agustus 2019, pk.16.00-17.00