Frequently asked questions

Apa saja materi yang diujikan?

Tes Potensi Skolastik (TPS)

TPS mengukur kemampuan kognitif yang dianggap penting untuk keberhasilan di sekolah formal, khususnya Pendidikan tinggi. Dalam TPS yang akan diuji adalah:

a. Kemampuan Penalaran Umum

b. Kemampuan Kuantitatif (mencakup Pengetahuan dan Penguasaan Matematika Dasar)

c. Pengetahuan dan Pemahaman Umum

d. Kemampuan memahami bacaan dan menulis.

Berapa Biaya Kuliah di PNJ?

Untuk biaya kuliah tergantung jalur masuk kuliah dan program studi yang dipilih, untuk informasi lengkap dapat melalui link

Bagaimana jika sekolah saya belum terdaftar di sistem penerimaan PNJ?


Kirim ke email akademik@pnj.ac.id

Dengan format :

Nama sekolah :

Alamat :

NPSN :

Nama provinsi :

Nama kota/Kab :

Bagaimana saya mengisi nilai ijazah dan nilai ujian nasional, karena saya belum menerima nilai (STTB) dan nilai Ujian Nasional?


Untuk Nilai Ujian Nasional dan STTB (Ijazah) isi dengan angka 0

Untuk Upload Ijazah di abaikan saja

Kapan pendaftaran akan dibuka?

Pendaftaran akan dibuka sejak Januari 2024, silakan klik masing-masing jalur pendaftaran untuk informasi selengkapnya

Apa saja persyaratan untuk SNBP?

-Menggunakan nilai rapot smt 1-5

-Memiliki Prestasi Akademik dan Non Akademik serta memiliki Portofolio untuk bidang Seni dan Olahraga

-Wajib Lulusan 2024 (Tidak bisa Gap year/Paket C)

-Maks memilih 2 prodi dari 2 PTN

-Jika memilih 2 prodi, maka salah satu harus berada di PTN pada provinsi yang sama dengan SMA/SMK/MA asalnya

-Apabila memilih satu program studi, dapat memilih PTN yang berada  di provinsi manapun

-Siswa yang sudah diterima jalur SNBP tidak diperbolehkan mendaftar SNBT dan Ujian Mandiri

Apa saja persyaratan untuk SNBT-UTBK?

-Siswa SMA/SMK.MA/MAK atau Paket C lulusan tahun 2024

-Lulusan SMA/SMK.MA/MAK atau lulusan Paket C tahun 2022 dan 2023 dengan umur maks. 25 tahun (per 1 Juli 2024)

-Maks. Memilih 4 Prodi (2 Univ & 2 Vokasi)

-Jika memilih 1-2 Prodi bebas memilih di program apapun

-Jika memilih 3 Prodi > 2 Univ dan 1 Vokasi

-Materi Ujian : TPS, Penalaran MTK, Literasi B.Indo dan Literasi 

B.Inggris

-Biaya pendaftaran : Rp 200.000

Ada berapa jalur penerimaan di PTN tahun 2024?

-Penerimaan di PTN ada 3 jalur:

1.Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP)

2.Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT), dan 

3.Mandiri yang diselenggarakan PTN atau beberapa PTN

Ada saja ruang lingkup penerimaan mahasiswa baru melalui jalur SNBP dan SNBT?

-Ruang Lingkup terdiri atas 3 program yaitu Diploma Tiga, Diploma Empat/Sarjana Terapan dan Sarjana

Bagaimana cara melihat Kuota Sekolah?

-Pencarian dapat dilakukan dengan dua cara yaitu:

1.Pencarian berdasarkan lokasi, dengan cara pilih provinsi, pilih kabupaten/kota dan klik sekolah yang diinginkan

2. Pencarian berdasarkan NPSN, dengan cara masukkan NPSN lalu klik "Cari".

Bagaimana melakukan sanggah kuota sekolah?

Jika berkaitan dengan jumlah peserta didik dan jurusan silakan menghubungi Dapodik/EMIS. Sedangkan jika berkaitan dengan akreditasi sekolah/madrasah silakan hubungi helpdesk BANPDM melalui https://bansm.kemdikbud.go.id. Jika sudah dilakukan silakan pantau perubahannya di Pusdatin pada link ini dan pastikan sudah terupdate sesuai dengan usulan perubahan. 

Bagaimana jika informasi jumlah siswa dan akreditasi di Pusdatin sudah benar, tapi kuota sekolah di web SNPMB masih salah?

Bagaimana cara mendaftar Akun SNPMB Siswa?
Pendaftaran akun SNPMB Siswa melalui Portal SNPMB dengan memasukkan NISN, NPSN, dan tanggal lahir sesuai dengan data pada Pusdatin.

Bagaimana cara mendaftar Akun SNPMB Sekolah?
Pendaftaran akun SNPMB Sekolah melalui Portal SNPMB dengan memasukkan NPSN dan Kode Registrasi. Kode Registrasi bagi sekolah didapatkan dari Dinas Pendidikan, sedangkan bagi madrasah dari Pusdatin.

Bagaimana cara melakukan aktivasi email saat mendaftar Akun SNPMB?
Silakan diperiksa kotak masuk atau spam pada email yang Saudara daftarkan untuk mendapatkan email aktivasi akun SNPMB. Disarankan menggunakan akun GMAIL. Jika sudah lebih dari 15 menit belum mendapatkan email aktivasi, silahkan mencoba kembali mendaftar akun SNPMB menggunakan email yang aktif.


Saya tidak menerima email aktivasi akun, apa yang harus saya lakukan?
Tidak menerima email aktivasi bisa jadi karena salah ketik ketika mengisikan alamat email ketika registrasi akun. Mekanisme registrasi akun untuk mengatasi hal ini sebagai berikut.

Bagaimana jika lupa password Akun SNPMB?
Silakan gunakan menu lupa kata sandi/forgot password pada halaman login portal SNPMB. Link untuk melakukan reset password akan dikirimkan ke email yang telah didaftarkan

Bagaimana cara mendaftar akun SNPMB bagi siswa lulusan luar negeri?
-Bagi siswa luar negeri yang berasal dari sekolah non SRI (Sekolah Rakyat Indonesia), silakan melakukan verifikasi dan validasi NISN pada https://pd.data.kemdikbud.go.id/verval-lulusan/pengajuan/sekolah-ln dengan menggunakan NPSN 69999999. Untuk pendaftaran akun SNPMB, siswa harus memiliki NISN, NPSN, dan tanggal lahir yang terdaftar di PUSDATIN

Bagaimana jika terdapat ketidaksesuaian data sekolah?
Data sekolah pada akun SNPMB sesuai dengan data dari Pusdatin pada laman https://referensi.data.kemdikbud.go.id/snpmb. Jika terdapat kesalahan/ketidaksesuaian data pada laman Pusdatin tersebut, sekolah dapat melakukan perbaikan data melalui DAPODIK/EMIS, sehingga data di laman tersebut telah sesuai.

Bagaimana jika terdapat kesalahan data siswa kelas 12?
Kesalahan/perbedaan mengenai data NISN atau data siswa lainnya dapat diselesaikan melalui DAPODIK/EMIS. Silakan menghubungi pihak sekolah terkait perbaikan data tersebut.

Bagaimana jika terdapat kesalahan data untuk gapyear/alumni?
Silakan periksa kembali data NISN Anda apakah masih aktif di Pusdatin melalui laman https://nisn.data.kemdikbud.go.id. Jika terdapat kesalahan data, silakan melakukan verifikasi dan validasi data alumni pada laman https://pd.data.kemdikbud.go.id/verval-lulusan.

Bagaimana menentukan siswa eligible?

Bagaimana cara melakukan pembatalan finalisasi
Pembatalan finalisasi pada tahap ke-4 (terakhir) yakni Finalisasi Data Nilai tidak dapat dilakukan. Sedangkan finalisasi ketiga tahap sebelumnya masih dapat dilakukan dengan beberapa ketentuan. Untuk informasi lengkapnya dapat dilihat pada Panduan Pengisian PDSS yang dapat diunduh 


Bagaimana mengisi PDSS?
Secara umum pengisian PDSS terdapat 4 tahap, yaitu Finalisasi Data Sekolah, Finalisasi Data Siswa, Finalisasi Data Kurikulum, dan Finalisasi Data Nilai. Informasi lengkap bagaimana mengisi PDSS dapat dilihat pada Panduan Pengisian PDSS yang dapat diunduh disini 


Ketentuan Pemeringkatan Siswa Oleh Sekolah


Pengisian Data PDSS


Pendaftaran?

Portofolio

Pilihan Program Studi

Prinsip dan Tahapan Seleksi

Seleksi pada jalur SNBP dilakukan berdasarkan prinsip sebagai berikut:


Seleksi dilakukan dengan tahapan sebagai berikut:


Penerimaan di Perguruan Tinggi Negeri

Sanksi bagi Sekolah/Siswa yang Melakukan Kecurangan

Peserta Pelamar Beasiswa KIP Kuliah