West Europe (9 Countries)

Siapkan koper dan perlengkapan dokumentasi kamu karena trip kali ini akan berbeda. Kamu akan menjelajahi 9 negara sekaligus!!! Yaa, selamat datang di benua Eropa.


Pada trip ini kamu bisa menikmati keindahan kota-kota yang berada di bagian eropa barat seperti Paris, Amsterdam, Lucern dan berbagai kota menarik nan indah lainnya.


Daftar sekarang di Pegadaian Multiguna Wisata!

Schedule

SEPTEMBER 2024

Itinerary

  1. DAY 1 - Jakarta - Doha - France (8 Sep)
Berkumpul di Bandara Soekarno Hatta 3 jam sebelum penerbangan jam 9 malam, menuju transit country DOHA. Berangkat lagi dari Doha jam 08.35 dan tiba di Paris jam 14.25. Menuju airport untuk beristirahat. Menginap di Hotel France.
  1. DAY 2 - France City Tour (9 Sep)
Memulai Paris City Tour dan menjelajah setiap itinerary dengan aestheticnya!Menara Eiffel - Arc De Triumph - Louvre - Champs Elysee - Notre Dame Catedral - Menginap di Hotel France
  1. DAY 3 - France Disneyland / La Valle (10 Sep)
Mengunjungi La Valle Village untuk berbelanja Premium Outlet. Optional tour Disneyland Paris. Menginap di Paris
  1. DAY 4 - Belgium - Netherlands - Germany (11 Sep)
Memulai city tour di Belanda, Amsterdam - Coster Diamond - Volendam - Zaanse Schans - Dams Squarekemudian lanjut ke Germany - Kolner Dom - Old TownMenginap di hotel jerman
  1. DAY 5 - Germany - Luxembourg - Switzerland (12 Sep)
Menuju Luxembourg untuk memulai city tour disini. Kemudian transit di Trier untuk melihat kota kecil cantik Jerman. Hotel di Lucern, Switzerland
  1. DAY 6 - Switzerland Full Day (13 Sep)
Lucern City Centre - seeing Lucern Aldstatt - Grindelwald - Mt. Jungfrau Cable Car (Optional Tour) - Lauterbrunen - Iseltwald - Interlaken
  1. DAY 7 - Austria - Lichtenstein - Italy (14 Sep)
Lake Como cocok dijadikan wisata keluarga karena suasananya yang menenangkan. Danau ini berada di Lombardy, Italia, yang juga berbatasan langsung dengan Swiss. Diapit beberapa pegunungan dan hutan lebat, jalan-jalan di sekitar Lake Como bakal bikin badan dan pikiran jadi fresh! Overnight in Milan 
  1. DAY 8 - Italy Full Day (15 Sep)
After hotel breakfast, memulai city tour di Milan, ItalyVittorio Gallery - Duomo, Milano - San Siro Stadium - Arco dela Pace - Piazza Castello Fountain - Santa Maria Delle Grazie - Bermalam di Milan
  1. DAY 9 - Back to Indonesia (16 Sep)
Seravalle Shopping Day - Transfer to Malpensa Airport
Tiba di Indonesia 17 September 2024 Pukul 21.35 WIB
*Jadwal dapat berubah sewaktu-waktu

Include

  1. Flight Ticket (PP), Maskapai Qatar Airways (Full Services)
  2. Bagasi 25 kg dan cabin 7 kg
  3. Penginapan (Hotel Bintang 3-4 atau setara)
  4. Transportasi menggunakan Private Premium Bus Executive
  5. Content Creator Tour Leader
  6. Breakfast from hotel
  7. Free day in Seravalle

Exclude

  1. Visa Schengen - Rp. 3.500.000 (optional)
  2. Travel Insurance (Wajib) 
  3. Tips Tour Guide (Wajib) - Rp 1.850.000 
  4. City tax (Wajib) - Rp 550.000 
  5. Jungfrau Cable Car Include Meal Lunch - Rp 3.500.000 (optional)
  6. Cruise Seine - 35 Euro (optional)
  7. Meal lunch and dinner (so you can explore more , est. 15-20 euro per makan) 
  8. Kebutuhan dan belanja pribadi 
  9. Wisata diluar paket tour

Pendaftaran

  1. Menghubungi Contact Person (tertera pada menu dibawah) untuk mengecek ketersediaan kuota.
  2. Melakukan pembayaran DP (Down Payment).
  3. Melakukan pengajuan pembiayaan Multiguna Wisata ke Cabang Pegadaian terdekat.
  4. Melakukan pembayaran penuh ke pihak travel.
  5. Menerima bukti pembayaran (invoice).
  6. Menunggu hingga jadwal keberangkatan.

Biaya

Harga (per pax)


  • Rp. 25.500.000 (for min 20 pax)

Down Payment (DP)


Rp. 3.000.000,- / pax

Syarat

Peserta Wisata

  1. Memiliki Passport yang masih berlaku sekurang-kurangnya 6 (enam) bulan dari masa expired.
  2. Peserta dengan umur diatas 50 tahun wajib bersama pendamping.

Biaya-biaya

  1. Pengembalian 100% Down Payment (DP) hanya dapat dilakukan apabila pengajuan pembiayaan Pegadaian Multiguna oleh pihak Pegadaian tidak disetujui.
  2. Apabila pengajuan pembiayaan Pegadaian Multiguna telah disetujui oleh pihak Pegadaian maka pengembalian DP tidak dapat dilakukan.
  3. Biaya pendaftaran (pelunasan) setelah pembayaran DP yang sudah masuk tidak bisa dikembalikan dengan alasan apapun.

Ketentuan Lainnya

  1. AIRLINES FORCE MAJEURE: Force majure seperti pembatalan/perubahan jadwal / keterlambatan /perubahan peraturan bagasi / hambatan lain penerbangan yang disebabkan oleh pihak maskapai ataupun hal lain, hambatan transportasi lokal, pandemi, terorisme, kerusuhan & lain sebagainya, maka pihak travel agent tidak dapat dituntut & segala kerugian yang disebabkan hal tersebut jika ada maka menjadi tanggungan peserta tour. Travel agent hanya akan membantu komunikasi ke pihak terkait sebaik mungkin.
  2. LOCAL FORCE MAJEURE: Dalam keadaan Force Majeure/terpaksa/tidak teratasi karena bencana alam, kerusuhan, terorisme, pandemi, suasana mencekam dan lain-lain, rencana perjalanan dapatdirubah baik susunan maupun jadwalnya tanpa pemberitahuan terlebih dahulu, hal ini demi kepentingan dan keamanan seluruh rombongan tour. Dalam hal ini travel agent tidak bertanggung jawab dalam pengembalian biaya atau uang atas service yang sudah dibayarkan yang tidak digunakan, termasuk dan tidak terbatas pada biaya tambahan.
  3. IMIGRASI & KEBIJAKAN PEMERINTAH: Imigrasi negara yang dikunjungi memiliki hak untuk menerima dan menolak tamu untuk berkunjung. Apabila ditolak, pihak travel agent tidak bertanggung jawab akan hal ini, demikian juga dengan perubahan kebijakan pemerintah. Visa adalah kewenangan embassy dan jika visa ditolak maka tidak ada pengembalian dana yang sudah dibayarkan kepada kami.
  4. Demi kelancaran perjalanan, acara dapat berubah tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.
  5. Dengan melakukan pendaftaran, berarti peserta sudah dianggap menyetujui syarat & ketentuan.

Contact Person

OneTwoTrip

CS - 0882  2416 2904


Pegadaian

Bakti - 0812 4444 999

Noni - 0812 1282 2810