Materi 3

Metode Campuran/Gabungan

KD & Tujuan

Kompetensi Dasar

  1. Menyusun Sistem Persamaan Linier Tiga Variabel dari masalah kontekstual.

  2. Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan SPLTV menggunakan metode Campuran/Gabungan.


Tujuan Pembelajaran

Siswa diharapkan dapat :

  1. Memahami konsep metode gabungan/campuran pada Sistem Persamaan Linier Tiga Variabel.

  2. Memahami karakteristik masalah yang dapat diselesaikan menggunakan metode gabungan/campuran.

  3. Menentukan model matematika pada sistem persamaan linier tiga variabel.

  4. Menerapkan berbagai strategi yang efektif dalam menentukan himpunan penyelesaian menggunakan metode gabungan/campuran.

  5. Menerapkan metode gabungan/campuran untuk menyelesaikan masalah SPLTV.

Materi Metode Gabungan_Campuran.pdf

Materi : SPLTV Metode Campuran

Video Pembelajaran