PELAYANAN TERPADU SATU PINTU (PTSP)
KANTOR KEMENTERIAN AGAMA
KAB. MOJOKERTO
Pelayanan PTSP Kankemenag Mojokerto
Hubungi Kami (ptspmojokerto@gmail.com)
Bagaimana Alur Pelayanan PTSP:
Masyarakat yang hendak melakukan pengurusan datang dan dilayani dengan ramah oleh pegawai.
Pegawai mengecek kelengkapan dokumen tamu yang diperlukan sebelum mengelola suratnya
Surat yang sudah lengkap dan diterima akan diinputkan ke laman web sicakap.
disposisi surat dicetak dan dikirimkan ke administrasi umum.
Tamu diharapkan mengisi buku tamu yang tersedia.
Sasaran PTSP :
Terwujudnya pelayanan publik yang cepat, gratis, mudah, transparan, pasti dan akuntabel.
Meningkatkan hak hak masyarakat terhadap pelayanan publik.
Layanan Yang tersedia di PTSP:
Menerima surat masuk
Mencetak surat layanan untuk tamu
Manfaat PTSP Bagi Kantor Kementrian Agama:
Mendekatkan pelayanan Kementrian agama bagi masyarakat
Kemudahan dalam mengkoordinasikan pelayanan kepada masyarakat.
Meningkatkan standar kerja dan kinerja.