Ekstrakurikuler Pencak Silat merupakan salah satu wadah penyaluran bakat, hobi dan keterampilan dalam bidang olah raga bela diri serta melatih mentalitas kedisiplinan diri pada siswa.