a. Melakukan pengolahan kelas.
b. Menyelenggaraan administrasi kelas yang meliputi : (1) Denah tempat duduk siswa; (2) Papan absensi kelas; (3) Daftar pelajaran kelas; (4) Daftar piket kelas; (5) Buku absensi kelas; (6) Buku kegiatan pembelajaran; dan (7) Tata tertib kelas.
c. Penyusunan statistik bulanan siswa.
d. Pengisian daftar kumpulan nilai siswa (leger).
e. Pembuatan catatan khusus tentang siswa.
f. Pencatatan mutasi siswa.
g. Pengisian buku laporan penilaian hasil belajar.
h. Melakukan pembinaan terhadap siswa secara berkelanjutan.
i. Mencatat dan melaporkan segala bentuk pembinaan di buku catatan.