Modul 3

Langkah : Dimana kita ingin berada?

Tentang apakah modul ini?

Pada modul 2, kami memperkenalkan ide bahwa CLCP itu seperti sebuah perjalanan. Pada langkah pertamanya, komunitas saling mengenal dan memahami mengapa CLCP seperti membuat perjalanan. Pada langkah di proses ini komunitas menjelaskan tujuannya.

Satu alasan untuk memikirkan tujuan adalah untuk memberikan kita keyakinan bahwa kita bergerak pada tujuan yang tepat. Ketika kita sibuk, kita mudah kehilangan arah tujuan kita.

Alasan lainnya adalah untuk memotivasi diri kita sendiri. Selama dalam perjalanan ini akan ada saat dimana kita merasa putus asa. Tujuan yang kita miliki dapat membantu kita untuk tetap berjuang pada saat-saat seperti itu.

Tool yang kita gunakan untuk mendefenisikan tujuan kita disebut ‘membangun mimpi’. Selama langkah ini komunitas menggambarkan sebuah dunia dimana komunitas berkutat dengan tantangan-tantangan sebagai bagian dari aktivitas kesehariannya. Dunia itu bukanlah dunia dimana segalanya sempurna, namun dunia dimana komunitas mampu untuk mengahapi semua aspek tantangan.

Selanjutnya komunitas mendiskusikan ketrampilan yang akan membantunya untuk mencapai mimpi dan kemampuan (atau praktek) yang komunitas butuhkan untuk tetap dalam situasi bahagia.

Video Klip

Dalam video klip ini, MariJo dan Celicia membagi pengalaman mereka pada langkah dalam proses ini https://youtu.be/95h8nQk4wms

Tujuan Modul

Selama modul ini, anda akan:

  1. Belajar membangun suatu mimpi komunitas.
    1. Gunakan mimpi itu untuk mendefenisikan daftar sejumlah skill atau praktek yang akan anda butuhkan untuk mencapai mimpi itu atau untuk tetap pada tujuan anda
    2. Hargai kekuatan mimpi

Bacaan dan latihan-latihan untuk modul ini

Link-link langsung:

Bacaan untuk modul 3

Latihan untuk modul 3

Juka anda lebih menyukai membaca bahan-bahan offline, anda dapat download file-file ini dari tempat penyimpanan program ini:

'Bacaan untuk modul 3.pdf'

'Latihan untuk modul 3.pdf'

Bacaan tambahan untuk modul ini: ‘modul 3 apa yang constellation telah pelajari tentang membangun mimpi.pdf’

Bacaan tambahan untuk modul ini: ‘modul 3 apa yang constellation telah pelajari tentang memunculkan prantek-praktek.pdf’